6 Gaya Brie Anak Acha Septriasa Kenakan Dress Merah Muda, Menggemaskan

Memasuki usia 3 tahun, Brie semakin pandai berpose depan kamera.

oleh Mardella Savitri Murtisari diperbarui 06 Mar 2020, 20:31 WIB
Diterbitkan 06 Mar 2020, 20:31 WIB
Gaya Menggemaskan Brie Saat Kenakan Dress Berwarna Merah Muda
Gaya Menggemaskan Brie Saat Kenakan Dress Berwarna Merah Muda. (Sumber: Instagram @septriasaacha)

Liputan6.com, Jakarta Sudah semakin besar dan lincah, Bridgia Kalina Kharisma atau akrab disapa Brie, anak artis Acha Septriasa dan Vicky Kharisma kini semakin pandai bergaya. Dilansir dari akun instagram Acha Septriasa, putri semata wayangnya ini nampak semakin lihai berpose di depan kamera. 

Anak artis Brie yang lahir pada 20 September 2017 di Rumah Sakit Royal Hospital for Woman, Sydney, Australia ini kini telah berusia 3 tahun. Ia pun nampak sangat menggemaskan ketika berbalut dress berwarna merah muda. Sehingga Acha pun tak ingin melewatkan untuk mengabadikan momen tersebut.

Dilansir dari Instagram Acha, nama lengkap Brie memiliki arti yang indah. "Bridgia Kalina seorang dewi yang mencintai puisi dan bijaksana , bridgia artinya strength : sumber kekuatan dan penghubung yang kuat. Kalina artinya "to love" terinspirasi dr Bunga yang tumbuh di Australia," tulis Acha dalam sebuah postingannya.

Saat melahirkan Brie, istri dari Vicky Kharisma ini mengungkapkan bahwa prosesnya penuh perjuangan. Dilahirkan dengan metode normal, Acha sempat harus berjuang menahan sakit selama 28 jam.

Berikut merupakan gaya menggemaskan Brie anak artis cantik Acha Septriasa saat kenakan dress berwarna merah muda, dihimpun oleh Liputan6.com, Jumat (6/3/2020).

1. Momen saat Brie dan Acha kompak menikmati minuman di pinggir pantai

Gaya Menggemaskan Brie Saat Kenakan Dress Berwarna Merah Muda
Gaya Menggemaskan Brie Saat Kenakan Dress Berwarna Merah Muda. (Sumber: Instagram @septriasaacha)

2. Berusia 3 tahun, Brie nampak semakin lihai berpose di depan kamera

Gaya Menggemaskan Brie Saat Kenakan Dress Berwarna Merah Muda
Gaya Menggemaskan Brie Saat Kenakan Dress Berwarna Merah Muda. (Sumber: Instagram @septriasaacha)

3. Gadis kecil kelahiran 20 September 2017 ini rutin mengikuti kelas balet

Gaya Menggemaskan Brie Saat Kenakan Dress Berwarna Merah Muda
Gaya Menggemaskan Brie Saat Kenakan Dress Berwarna Merah Muda. (Sumber: Instagram @septriasaacha)

4. Berpose sendirian di depan toko baju, Brie tampak tidak canggung sama sekali

Gaya Menggemaskan Brie Saat Kenakan Dress Berwarna Merah Muda
Gaya Menggemaskan Brie Saat Kenakan Dress Berwarna Merah Muda. (Sumber: Instagram @septriasaacha)

5. Gadis kecil ini gemar memakian es krim coklat

Gaya Menggemaskan Brie Saat Kenakan Dress Berwarna Merah Muda
Gaya Menggemaskan Brie Saat Kenakan Dress Berwarna Merah Muda. (Sumber: Instagram @septriasaacha)

6. Sering menemani sang ibu di lokasi syuting, Brie bisa saja mewarisi bakat akting Acha Septriasa

Gaya Menggemaskan Brie Saat Kenakan Dress Berwarna Merah Muda
Gaya Menggemaskan Brie Saat Kenakan Dress Berwarna Merah Muda. (Sumber: Instagram @septriasaacha)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Live Streaming

Powered by

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya