6 Kreasi Artificial Intelligence Anime Attack On Titan Ini Mirip Realita, Unik

Attack On Titan final season part 2 tayang mulai hari ini.

oleh Putra Marenda diperbarui 10 Jan 2022, 12:30 WIB
Diterbitkan 10 Jan 2022, 12:30 WIB
6 Kreasi Artificial Intelligence Anime Attack On Titan Ini Mirip Realita, Unik
6 Kreasi Artificial Intelligence Anime Attack On Titan Ini Mirip Realita, Unik (sumber: Instagram/artbreeder_anime)

Liputan6.com, Jakarta Anime Attack On Titan saat ini sedang ramai diperbincangkan. Setelah tahun lalu manga Attack On Titan sudah tamat, kini animenya mulai memasuki babak akhir. Anime Attack On Titan final season part 2 akan mulai tayang pada hari ini Senin (10/1/2022). Banyak yang sudah menantikan hadirnya Attack On Titan setelah part 1 nya berakhir di pertengahan tahun lalu.

Attack On Titan menjadi anime yang populer karena menceritakan tentang manusia melawan titan (raksasa) dan dipaksa bertahan hidup di dalam dinding bertahun-tahun. Cerita semakin seru karena mulai terbongkar penyebab adanya titan. Alhasil, memasuki babak akhir, karakter utama Eren Yeager memiliki beberapa rencana untuk mengakhiri era titan yang cukup meresahkan banyak orang selama ia hidup.

Terlepas dari keseruan Attack On Titan, anime kreasi Hajime Isayama ini memang selalu mencuri perhatian di setiap episode penayangan. Antusias tinggi ditunjukkan pencinta anime yang penasaran dengan akhir cerita Attack On Titan. Euforia menyambut Attack On Titan membuat banyak orang kini mulai tertarik dengan konten-konten tentang anime tersebut seperti kreasi artificial intelligence (AI).

Kreasi AI ini menjadi bukti kemajuan teknologi di mana bisa menampilkan wajah yang mirip dengan karakter anime Attack On Titan layaknya realita. Kreasi tersebut dibuat dengan apik oleh konten kreator @artbreeder_anime. Berikut Liputan6.com rangkum dari @artbreeder_anime, kreasi artificial intelligence anime Attack On Titan, Senin (10/1/2022).

1. Eren Yeager versi AI sangat memukau pencinta anime.

6 Kreasi Artificial Intelligence Anime Attack On Titan Ini Mirip Realita, Unik
6 Kreasi Artificial Intelligence Anime Attack On Titan Ini Mirip Realita, Unik (sumber: Instagram/artbreeder_anime)

2. Jean terlihat berkarisma seperti sosoknya di anime yang memiliki sifat pemimpin.

6 Kreasi Artificial Intelligence Anime Attack On Titan Ini Mirip Realita, Unik
6 Kreasi Artificial Intelligence Anime Attack On Titan Ini Mirip Realita, Unik (sumber: Instagram/artbreeder_anime)

3. Reiner Braun memiliki wajah yang tegas jika ada di realita.

6 Kreasi Artificial Intelligence Anime Attack On Titan Ini Mirip Realita, Unik
6 Kreasi Artificial Intelligence Anime Attack On Titan Ini Mirip Realita, Unik (sumber: Instagram/artbreeder_anime)

4. Pieck Finger tampak menawan saat diilustrasikan dengan AI.

6 Kreasi Artificial Intelligence Anime Attack On Titan Ini Mirip Realita, Unik
6 Kreasi Artificial Intelligence Anime Attack On Titan Ini Mirip Realita, Unik (sumber: Instagram/artbreeder_anime)

5. Zeke Yeager versi AI pun berperawakan sama dengan berjenggot dan berkacamata.

6 Kreasi Artificial Intelligence Anime Attack On Titan Ini Mirip Realita, Unik
6 Kreasi Artificial Intelligence Anime Attack On Titan Ini Mirip Realita, Unik (sumber: Instagram/artbreeder_anime)

6. Levi Ackerman versi AI tidak kalah keren kan?

6 Kreasi Artificial Intelligence Anime Attack On Titan Ini Mirip Realita, Unik
6 Kreasi Artificial Intelligence Anime Attack On Titan Ini Mirip Realita, Unik (sumber: Instagram/artbreeder_anime)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Live Streaming

Powered by

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya