6 Bagan Prediksi Pemenang Piala Dunia 2022 Ini Lebih Rumit dari Matematika

Jadi siapa pemenang Piala Dunia 2022?

oleh Selma Intania Hafidha diperbarui 13 Des 2022, 13:30 WIB
Diterbitkan 13 Des 2022, 13:30 WIB
6 Prediksi Pemenang Piala Dunia 2022, Lebih Rumit dari Matematika
Prediksi Pemenang Piala Dunia 2022. (Sumber: Twitter/@idextratime dan Twitter/@nvzimiro)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Piala Dunia 2022 sudah memasuki babak semifinal. Argentina vs Kroasia dan Maroko vs Prancis akan memperebutkan tiket final pada Rabu dan Kamis (14 dan 15 Desember 2022) pada pukul 02.00 WIB.

Satu persatu tim sudah tersingkir, prediksi pemenang Piala Dunia 2022 pun semakin mengerucut. Tak hanya peramal, masyarakat awam pun turut serta memprediksi pemenang ajang sepakbola terbesar yang digelar 4 tahun sekali ini.

Beragam cara untuk memprediksi dilakukan untuk mendapatkan hasil yang akurat. Bahkan saking rumitnya, rumus prediksi pemenang Piala Dunia 2022 ini lebih susah dan membingungungkan daripada matematika.

Belum lama ini viral prediksi pemenang Piala Dunia 2022 dengan memakai model rumus matematika dari kampus Oxford. Dalam bagan prediksi tersebut, Brazil diprediksi jadi pemenang, namun sayangnya Brazil sudah gugur di perempat final kalah lawan Kroasia.

Berikut Liputan6.com merangkum dari berbagai sumber tentang prediksi Piala Dunia 2022 lebih rumit dari matematika, Selasa (13/12/2022).

1. Bagan prediksi pemenang Piala Dunia 2022 ini terlihat lebih rumit dari rumus matematika. Diketahui prediksi ini pakai data point rank dari FIFA.

6 Prediksi Pemenang Piala Dunia 2022, Lebih Rumit dari Matematika
Prediksi Pemenang Piala Dunia 2022. (Sumber: Twitter/@idextratime)... Selengkapnya

2. Disebut teori segitiga, Maroko diprediksi jadi pemenang karena model segitiganya berbeda.

6 Prediksi Pemenang Piala Dunia 2022, Lebih Rumit dari Matematika
Prediksi Pemenang Piala Dunia 2022. (Sumber: Twitter/@nvzimiro)... Selengkapnya

3. Awalnya masuk kategori unlikely (tidak diperhitungkan), kini Maroko berhasil tembus semifinal Piala Dunia 2022.

6 Prediksi Pemenang Piala Dunia 2022, Lebih Rumit dari Matematika
Prediksi Pemenang Piala Dunia 2022. (Sumber: Twitter/@SamFerkyFers10)... Selengkapnya

4. Netizen sebut prediksi rumit tanpa matematika, sepertinya ini adalah prediksi pemenang berdasarkan warna bendera nih.

6 Prediksi Pemenang Piala Dunia 2022, Lebih Rumit dari Matematika
Prediksi Pemenang Piala Dunia 2022. (Sumber: Twitter/@rizal_akbar0910)... Selengkapnya

5. Prediksi final Piala Dunia 2022 versi voting ekstra time, dilihat dari bagan ini, Brazil dan Belgia melaju ke semifinal, namun sayang dua negara itu sudah gugur.

6 Prediksi Pemenang Piala Dunia 2022, Lebih Rumit dari Matematika
Prediksi Pemenang Piala Dunia 2022. (Sumber: Twitter/@idextratime)... Selengkapnya

6. Jika Maroko memang jadi juara Piala Dunia 2022, sejarah baru tentunya akan tercipta.

6 Prediksi Pemenang Piala Dunia 2022, Lebih Rumit dari Matematika
Prediksi Pemenang Piala Dunia 2022. (Sumber: Twitter/@NAplugi)... Selengkapnya
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya