Liputan6.com, Boyolali - Sebuah rambu larangan melintas bagi kendaraan bermuatan berat dipasang di pintu menuju jalur wisata Solo, Selo dan Borobudur menyusul terjadinya longsor susulan tebing Jembatan Samiran, Kecamatan Selo, Boyolali, Jawa Tengah.
Seperti ditayangkan Liputan 6 Pagi SCTV, Senin (23/2/2015), kini tebing yang longsor cukup panjang. Longsor ini juga merusak ladang milik warga dan tempat pemakaman umum. Bahkan sejumlah makam hilang akibat longsor.
Longsor ini terjadi akibat tanah tergerus air hujan yang cukup deras. Sejumlah kendaraan yang hendak melintas terpaksa harus bergantian dengan diatur warga sekitar.
DikhawatirkanĀ longsor susulan akan terus terjadi jika hujan masih turun. Para pengguna jalan pun khawatir jika kerusakan tebing tidak segera diperbaiki, sehingga longsor bisasaja akan memutus jalur Boyolali menuju Magelang atau sebaliknya. (Dan/Ado)Ā
Longsoran Tebing di Boyolali Merusak Ladang dan Makam
Tebing jembatan longsor ini terjadi akibat tanah tergerus air hujan yang cukup deras, kendaraan pun terpaksa melintas bergantian.
Diperbarui 23 Feb 2015, 07:33 WIBDiterbitkan 23 Feb 2015, 07:33 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Isu Matahari Kembar, PKB: Jangan Politisir Halalbihalal
Penerbitan Surat Utang Korporasi Capai Rp 46,7 Triliun pada Kuartal I-2025
6 Potret Asila Maisa Cover Lagu 'Stecu' Bareng Penyanyi Aslinya
Ramah Lingkungan, Operasional LRT Jabodebek 100% Pakai Listrik
7 Zodiak yang Paling Bisa Jaga Rahasia, Cocok Banget Buat Jadi Sahabat Dekat
Ironi Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025: Taklukkan Korea Selatan, Lalu Digilas Korea Utara
Dokter: Bahaya TBC Otak Bisa Bikin Disabilitas, Segera Periksa ke Faskes Terdekat
5 Tips untuk Mengatasi Kecemasan Saat Terbang dengan Pesawat
Kenapa Xi Jinping Kunjungi Vietnam, Malaysia, dan Kamboja tapi Lewatkan Indonesia? Ini Kata Pengamat
Nissan X-Trail e-Power Bersiap Meluncur di Indonesia
13.710 Penyelenggara Negara Belum Lapor LHKPN, KPK Ingatkan Ada SanksiĀ Menanti
Setelah Libur Nasional 18 April, Intip Hari Libur Mei 2025