Liputan6.com, Jakarta - Sejumlah jalan di Jakarta tergenang air akibat hujan deras yang mengguyur Jakarta sejak Selasa (15/3/2016) siang. Selain genangan, ada tiang listrik yang roboh dan pohon tumbang.
"Tiang listrik roboh di Cipete, Jakarta selatan," tulis akun twitter BPBD DKI Jakarta, @BPBDJakarta.
Dalam foto yang diunggah, tampak robohnya tiang listrik itu membuat akses jalan terputus. Kabel-kabel terlihat menyentuh aspal yang basah. Sementara itu, akun twitter TMC Polda Metro Jaya, @TMCPoldaMetro menginformasikan adanya pohon tumbang di Jalan Gatot Subroto, Jakarta Selatan.
"Penanganan pohon tumbang di dpn Plaza Aldiron Jl.Gatot Subroto Jaksel," cuit @TMCPoldaMetro menyertakan foto yang menggambarkan sejumlah petugas tengah mengevakuasi pohon tumbang tersebut.
Jakarta Hujan Deras, Tiang Listrik dan Pohon Bertumbangan
Selain genangan air, ada tiang listrik yang roboh dan pohon tumbang usai hujan deras di Jakatra.
Diperbarui 15 Mar 2016, 18:23 WIBDiterbitkan 15 Mar 2016, 18:23 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
5 Model Baju Batik Lengan Panjang dan Pendek Terbaru April 2025
350 Kata Kata Joker yang Menggambarkan Karakter Uniknya
Warga Kota Bogor Keluhkan Jalan di Batutulis Sudah Sebulan Lebih Ditutup Akibat Longsor
10 Rekomendasi Model HP Itel dengan Harga Terbaru April 2025
Penyebab Utama Serangan Mataram yang Kedua Gagal, Analisis Mendalam Strategi Sultan Agung
Harga Terbaru Huawei MatePad SE 11 Bulan April 2025, Desain Elegan dan Terjangkau
Penyebab Darah Tinggi, Berikut Faktor Risiko dan Cara Mencegahnya
IIF Salurkan Rp 3,1 Triliun untuk Infrastruktur Digital, Dukung Ekonomi Digital RI
Brantas Abipraya Bangun Fasilitas Sanitasi di Jatinegara
Trik Sulap Angka yang Menakjubkan, Panduan Lengkap untuk Pemula
5 Model Lengan Baju Wanita Kekinian dengan Gaya Elegan April 2025
Harga dan Spesifikasi Poco X6 Pro 5G Terbaru April 2025