Liputan6.com, Jakarta - Wakapolri Komjen Pol Budi Gunawan dikabarkan bakal menggantikan Sutiyoso sebagai Kepala Badan Intelijen Negara (BIN). Anggota Komisi III DPR Wenny Warouw menilai, jika hal tersebut benar, maka pemilihan Budi Gunawan menjadi Kepala BIN sudah tepat.
"Bagus itu. Kalau itu terjdi, saya kira untuk badan intelijen kan dulu juga pernah ada Pak Sutanto mantan Kapolri itu pernah memegang jabatan itu," kata politikus Partai Gerindra ini di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Rabu (22/6/2016).
Menurut dia, jika Kepala BIN diduduki anggota polisi, maka hal tersebut bukan hal baru. Sebab, dalam institusi Kepolisian itu ada bagian intelijen.
"Jadi langkah yang baik kalau memang pemerintah menempatkan Budi Gunawan di sana (BIN)," ujar purnawirawan Brigadir Jendral Polisi ini.
"Budi Gunawan punya kemampuan intelijen, dia suka nulis-nulis tulisan intelijen di majalah-majalah dulu itu, jadi cocok lah itu," Wenny menandaskan.
Politikus Gerindra Ini Nilai Budi Gunawan Cocok Jadi Kepala BIN
Wakapolri Komjen Pol Budi Gunawan dikabarkan bakal menggantikan Sutiyoso sebagai Kepala Badan Intelijen Negara (BIN).
diperbarui 22 Jun 2016, 13:38 WIBDiterbitkan 22 Jun 2016, 13:38 WIB
Wakapolri Komjen Pol Budi Gunawan saat mengikuti Rapat Kerja dengan Komisi III DPR RI di Kompleks Parlemen, Jakarta, Senin (25/1). Rapat tersebut membahas soal anggaran 2016 serta evaluasi kinerja kepolisian. (Liputan6.com/Johan Tallo)
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Inilah 7 Cara Islam dalam Mengatasi Rasa Takut
Startup Indonesia Masih Menggiurkan untuk Jadi Sasaran Investasi
PDIP Pecat Effendi Simbolon yang Dukung RK-Suswono di Pilkada Jakarta
Selain AS, Investor Cermati Stimulus China demi Genjot Pemulihan
Mengenal Quick Count dan Exit Poll, Apa Bedanya?
Avila Bahar Alami Nasib Apes di 9 Lap Akhir S1K 2024 Sepang
Ojol Siap Demo Besar Jika Tak Dapat Subsidi BBM
Bos Indodax: Lonjakan Harga Bitcoin Beri Efek Domino ke Altcoin
Anak Bunuh Ayah Kandung dan Nenek di Cilandak Dites Urine
Banjir Besar Landa Malaysia, Lebih Dari 80 Ribu Orang Mengungsi
Jung Woo Sung Minta Maaf di Panggung Blue Dragon Awards 2024 soal Anak Moon Gabi
Fokus Pagi : Salah Satu Gedung di Kampus Unhas Makassar Dibakar Sekelompok Orang