Patroli, Jakarta - Sementara uji coba sistem ganjil genap di ruas Tol Tangerang-Jakarta masih tahap sosialisasi. Meski demikian, bus premiun mulai diminati masyarakat. Â
Seperti ditayangkan Patroli Indosiar, Selasa (17/4/2018), petugas melakukan sosialisasi ganjil genap pada hari kedua dengan memasang papan pengumuman. Pengumuman berisi hanya plat bernomor genap yang dapat memasuki Tol Tangerang. Â Â
Baca Juga
Sementara itu, keberadaan bus premium rute Tangerang-Jakarta mulai diminati. Masyarakat mulai menggunakan bus sebagai pengganti kendaraan pribadi. Â
Advertisement
Dari hasil uji coba hari pertama, Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) mengakui, kepadatan kendaraan di tol dapat berkurang sebanyak 28 persen. Â