Liputan6.com, California - Kebanyakan orang memiliki ide-ide seru memanjakan anak mereka tapi biasanya tidak terpikirkan ide dari kendaraan replika pada film. Pengguna youtube dengan akun "eE48v"Â mungkin telah memenangkan predikat "Ayah Tahun Ini" dengan miniatur replika Batpod yang ia bangun untuk kedua putranya.
Batpod, tentu saja adalah sepeda motor yang dikendarai oleh Batman dan Catwoman di film Batman terbaru. Melansir Motorauthority, yang ditulis Minggu (23/3/2014), mini Batpod di sini didukung oleh sebuah motor listrik yang tenaganya disuplai dari empat aki basah untuk mobil.
Rangka Batpod ini dibangun agar sesuai untuk kedua putra Lucius Fox yang berusia 10 dan 12 tahun. Batpod listrik ini bisa mencapai kecepatan tertinggi 37 mph atau sekitar 60 km/jam. Untungnya, senjata yang ada pada Batpod sungguhan tidak ada pada mini Batpod ini.
Sepeda listrik ini terlihat benar-benar keren dengan ban off-road yang besar. Sulit untuk dibayangkan kerennya garapan yang membutuhkan keterampilan dan kemampuan elektronik ini. Yang jadi pertanyaan, apakah nantinya anak-anak ini mengharapkan replika Batmobile ketika sudah mendapatkan SIM?.
Ayah Ciptakan Kendaraan Batman untuk Putra Tercinta
Kebanyakan orang memiliki ide-ide seru memanjakan anak mereka tapi biasanya tidak terpikirkan ide dari kendaraan replika pada film.
Diperbarui 23 Mar 2014, 20:00 WIBDiterbitkan 23 Mar 2014, 20:00 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Pusentasi Donggala, Misteri Sumur Laut Alami yang Jadi Primadona Wisata Sulteng
Gaya Melania di Pesta Paskah Gedung Putih, Sindir Tarif Trump?
10 Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Bermakna Sinar Matahari, Estetik dan Jarang Dipakai
Temuan Berlian di Merkurius dan Ragam Penjelasannya
Lantik Rektor Baru, UMKT Tegaskan Misi Pencerahan dan Islam Berkemajuan
Pramono Kaget dalam Dua Hari Sudah Ada 7.000 Pendaftar PPSU
Tata Cara Sholat Hajat dan Doanya agar Lolos PTN via Jalur UTBK SNBT 2025
Sosok Lucy Guo yang Kalahkan Taylor Swift Jadi Miliarder Perempuan Termuda di Dunia, Hartanya Capai Rp21 Triliun
Tren Color Blocking, Kombinasi Outfit Tabrak Warna Bikin Penampilan Curi Perhatian
Festival Danau Sentani, Menyusuri Keunikan Budaya Papua
Berapa Besaran Gaji Imam Masjidil Haram Saat Ini? Fakta Ini Bikin Terkesima
5 Misi Pembangunan Jakarta dari Pramono, Bidang Ini Jadi Prioritas Utamanya