Liputan6.com, Tokyo - Akun sosial media saat ini sering dimanfaatkan untuk membocorkan produk terbaru. Kali ini giliran Toyota Land Cruiser model 2016 beredar di Instagram.
Foto yang diunggah oleh hamad1two3 ini menampilkan desain muka dan buritan SUV legendaris Toyota. Dari foto tersebut terlihat jika desain muka Land Cruiser benar-benar berubah jadi makin sporti. Kabarnya, desain terbaru Land Cruiser ini dimaksudkan untuk menggoda pelanggan Toyota di Timur Tengah.
Dilansir Autoevolution, penyegaran pada Land Cruiser terdapat pada headlight berikut lampu kabut dan bumper. Tak luput, desain kap SUV ini makin berotot.
Beralih ke belakang, Toyota juga merevisi desain buritan Land Cruiser dengan tambahan aksen krom. Selain itu, taillight telah didukung dengan teknologi LED.
Disinyalir, Toyota akan membekali Land Cruiser dengan mesin diesel 2,8 L D-4D 16 valve DOHC. Daya maksimal yang dihasilkan sebesar 174 Tk dengan torsi 420 Nm.
(ysp/gst)
Desain Toyota Land Cruiser Anyar Bocor di Instagram
Desain Land Cruiser benar-benar berubah jadi makin sporti.
Diperbarui 05 Jul 2015, 18:15 WIBDiterbitkan 05 Jul 2015, 18:15 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Menteri Hanif Bakal Bongkar Tempat Wisata di Bekasi dan Sentul Jika Merusak Lingkungan
Saat 4 Kilogram Sabu Disembunyikan di Dalam Mesin Las
7 Cara Bikin Kue Bingka: Variasi Kentang, Pisang, hingga Ambon, Anti Gagal
6 Fakta Menarik Masjid Air Mata di Kupang NTT, Bangunannya Perpaduan Budaya Flores Timur dan Arab
Ternyata Kecepatan Suara di Mars Berubah-Ubah, Begini Penjelasannya
Meninggal di Bulan Ramadhan Otomatis Masuk Surga? Ini Penjelasannya
Potret Aulia Rahman Basri, Kisah Epik Putra Kota Bangun yang Kini Bertarung di Pilkada Kukar
THR Pensiunan 2025 Cair Kapan? Ini Pengumuman dari Presiden Prabowo
Hajat Cepat Terkabul, Bolehkah Berdoa Pakai Bahasa Indonesia saat Sujud Sholat? Buya Yahya Menjawab
Plaza MINI dan JEC Eye Hospitals & Clinics Ajak Pengemudi Perhatikan Kesehatan Mata
Dedi Mulyadi Sebut Normalisasi Sungai Jadi Solusi Menggembirakan untuk Atasi Banjir di Jabar
Saaih Halilintar Ungkap Alasan Rumah Barunya Punya 12 Kamar Mandi dan 9 Kamar Tidur