VIDEO: Cegah Stres, Sapi Kurban di Surabaya Dipijat

Seorang penjual sapi di Surabaya memiliki terapi khusus bagi sapi yang dijual untuk hewan kurban. Sapinya dirawat dengan memberikan pijatan dan jamu agar kondisi sapi tetap sehat dan tidak stres.

oleh Chandra Bayu Witantra diperbarui 06 Agu 2019, 15:00 WIB
Diterbitkan 06 Agu 2019, 15:00 WIB

Liputan6.com, Jakarta Seorang penjual sapi di Surabaya memiliki terapi khusus bagi sapi yang dijual untuk hewan kurban. Sapinya dirawat dengan memberikan pijatan dan jamu agar kondisi sapi tetap sehat dan tidak stres.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya