Liputan6.com, Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bergerak fluktuaktif didorong sentimen politik. Begitu kuatnya sentimen politik ini sehingga membuat IHSG sempat menguat hingga ke level 5.031 pada Jumat 16 Mei 2014. Pemilihan umum presiden dan wakil presiden akan menjadi perhatian pelaku pasar pada awal Juli 2014.
Bila pasangan calon presiden dan wakil presiden disukai pasar dapat terpilih maka akan berdampak positif ke bursa saham. Meski demikian, ada faktor eksternal paling utama mempengaruhi IHSG ke depan. Salah satunya langkah bank sentral Amerika Serikat (AS) untuk menaikkan suku bunga acuannya.
Lalu melihat kondisi itu, bagaimana gerak IHSG ke depan? Sektor saham apa yang dapat dicermati pelaku pasar di tengah bursa saham fluktuaktif? Berikut wawancara Liputan6.com dengan Analis PT MNC Securities Reza Nugraha:
Market Watch: Usai Deklarasi Cawapres, Kemana Arah IHSG?
Saham-saham berkapitalisasi besar masih dapat menjadi pilihan di tengah sentimen politik begitu kuat di bursa saham Indonesia.
diperbarui 22 Mei 2014, 13:09 WIBDiterbitkan 22 Mei 2014, 13:09 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 Liga InternasionalHasil Liga Champions: 3 Wakil Italia Berjaya
6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Jarang Diketahui, Mbah Moen Ungkap Karomah Dahsyat Syaikh Abdul Qadir al-Jilani
Quick Count Pilkada Garut, Anak Kapolda Metro Jaya Menang Telak
KPU RI: Penghitungan Suara Resmi Pilkada Dilakukan Berjenjang, Ini Jadwalnya
Link Live Streaming Liga Champions, Kamis 28 November 2024 di SCTV dan Vidio: Ada Aston Villa vs Juventus
3 Rekrutan Wajib Ruben Amorim untuk Dongkrak Performa Manchester United
Gereja Blenduk, Bangunan Bersejarah Paling Ikonis di Semarang
Paslon ARUS Unggul Versi Exit Poll di Pilkada 2024 Papua Barat Daya
Anshar Ahmad Yakin Sudah Menang Berdasarkan Exit Poll
Paslon WALI Klaim Menang Mutlak di Pilkada Kota Malang 2024 versi Real Count
Perusahaan Ini Luncurkan Aplikasi Pembayaran Mata Uang Kripto Pertama di Dunia
Hasil Quick Count: Anak Petani Tumbangkan Dinasti di Banten
Unggul 80 Persen Suara Hasil Quick Count di Pilgub Lampung, Mirza Akui Sempat Kaget