Kapasitas

Total penghuni tahanan di lapas, rutan dan LPKA pada Kanwil Kemenkumham Babel hingga 14 Oktober 2024 mencapai 2.808 orang. Jumlah tersebut melebihi kapasitas yang seharusnya hanya untuk 1.364 orang.
Tampilkan foto dan video