Tren penggunaan perangkat tablet yang menjangkiti seluruh dunia ternyata menggoda Korea Utara untuk ikut serta. Pemimpin negara berasas sosialisme itu akhirnya mengizinkan perangkat tablet diproduksi di negaranya.
Mengutip dari PhoneArena, Sabtu (29/6/2013), perusahaan elektronik asal Korea Utara meluncurkan sebuah perangkat tablet bernama Samjiyon secara resmi ke pasar gadget di negaranya. Tablet ini berjalan di atas sistem operasi Android buatan Google Inc.
Walaupun perangkat tablet sudah diperbolehkan untuk beredar di Korea Utara, negara itu masih tak bisa memakai internet. Sebab, negara itu masih memberlakukan peraturan ketat yang berkaitan dengan internet.
Samjiyon juga dilengkapi dengan fitur permainan. Game pertandingan bola basket, menembak tank dan Angry Birds tersedia di perangkat tablet baru agar bisa digunakan sebagai hiburan dan mengisi waktu luang penggunanya dengan gadget yang lahir di Korea Utara ini.
Sayangnya, tak ada penjelasan detil seputar jeroan yang digunakan pada tablet seluas 10 inci. Satu hal yang pasti, para pemimpin di negara itu hanya melahirkan komputer tablet Samjiyon untuk alat hiburan, bukan perangkat komunikasi seperti fungsi perangkat tablet yang beredar kebanyakan. (den/gal/*)
Akhirnya, Korea Utara Buat Tablet Android
Walaupun perangkat tablet sudah diperbolehkan untuk beredar di Korea Utara, negara itu masih tak bisa memakai internet.
Diperbarui 29 Jun 2013, 12:00 WIBDiterbitkan 29 Jun 2013, 12:00 WIB
Advertisement
Live Streaming
Powered by
Video Pilihan Hari Ini
Produksi Liputan6.com
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Gara-gara Buang Air ke Simbol Militer Rusia, Pria Ini Dihukum Penjara 4 Tahun
Motor Royal Enfield Ridwan Kamil yang Disita KPK, Belum Pernah Dilaporkan ke LHKPN
Nissan Alami Krisis Terbesar Sepanjang Sejarah, Rugi Rp 97 Triliun
Profil Quinn Salman, Pengisi Suara Meri dalam Film Jumbo
5 Rekomendasi Kampung Wisata di Indonesia, Unik dan Menarik
Bakal Bangun 34 Halte BRT di Kota Bandung, Pemkot Khawatirkan Sejumlah Titik
7 Rekomendasi Makan Malam Terdekat di Kota Semarang: Pasti Buka 24 Jam
Bisnis Kecil Kini Bisa Sekelas Korporat, Begini Cara Apple Bikin UKM Makin Tumbuh dan Produktif
8 Mantan Pemain PSG Ramaikan Serie A 2024/2025, Terbanyak di Fiorentina
Song Hye Kyo Tampil Elegan dengan Perhiasan Berlian Mewah Asal Prancis
Sejumlah Nama Menteri Dikaitkan dengan Hoaks Seputar Dana Haji, Simak Faktanya
Pertamina Hadirkan 3 Perempuan Inspiratif dalam Rangka Peringati Hari Kartini