Segmen 2: Kasus Dewie Limpo hingga Bedah Buku Revolusi Pancasila

Dewie Yasin Limpo menjalani pemeriksaan di KPK, hingga Megawati Soekarno Putri membuka seminar nasional dan bedah buku revolusi Pancasila.

oleh Liputan6 diperbarui 28 Okt 2015, 07:35 WIB
Diterbitkan 28 Okt 2015, 07:35 WIB
20151027-Begini Gaya Dewie Yasin Limpo di Pemeriksaan Perdana -Jakarta
Anggota DPR RI F-Partai Hanura Dewie Yasin Limpo dikawal petugas saat tiba di Gedung KPK, Jakarta, Selasa (27/10). Dewie menjalani pemeriksaan perdana sebagai tersangka kasus dugaan suap proyek pembangkit listrik di Papua. (Liputan6.com/Helmi Afandi)

Liputan6.com, Jakarta - Dewie Yasin Limpo, tersangka dugaan suap proyek pembangkit listrik tenaga microhidro di Papua, menjalani pemeriksaan di KPK, hingga mantan Presiden Megawati Soekarno Putri, kemarin membuka seminar nasional dan bedah buku revolusi Pancasila di JCC Jakarta. (Dan/Ron)

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya