News Flash: Datangi Bareskrim Polri Syahrini Diperiksa sebagai Saksi Kasus Abraham Samad

Didampingi kuasa hukumnya Hotman Paris Hutapea, Syahrini akhirnya mendatangi Gedung Bareskrim Mabes Polri di Jalan Trunojoyo, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Senin (2/3/2015). Kedatangan Syahrini guna memberikan kesaksian di hadapan penyidik terkait kasus dugaan pemalsuan dokumen identitas yang dilakukan Ketua KPK nonaktif Abraham Samad.

oleh Ali Romdhoni diperbarui 02 Mar 2015, 15:00 WIB
Diterbitkan 02 Mar 2015, 15:00 WIB

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya