Beda dengan Pemikiran Bos? Coba Lakukan 5 Hal Ini

Pernah merasa tidak setuju dengan pemikiran bos, tapi takut menyampaikannya?

oleh Karir.com diperbarui 05 Mei 2017, 08:00 WIB
Diterbitkan 05 Mei 2017, 08:00 WIB
Lowongan kerja
lowongan kerja... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta - Pernah merasa tidak setuju dengan pemikiran bos, tapi takut menyampaikannya? Sebaiknya tak perlu takut. Siapa tahu ide Anda dapat membawa perubahan dan kemajuan bagi perusahaan.

Namun, bagaimana caranya? Berikut ulasannya seperti dikutip dari Karir.com:

1. Pahami terlebih dahulu maksudnya

Bos atau atasan tentunya berhak untuk menentukan apa yang selanjutnya akan dilakukan untuk perkembangan kantor.

Namun, saat Anda merasa idenya tidak sesuai dengan ide Anda, sebaiknya dipahami terlebih dahulu. Siapa tahu ide Anda dan idenya bisa dikolaborasikan untuk kemajuan perusahaan.

2. Coba jelaskan apa yang menjadi gagasan Anda

Tidak setuju bukan berarti Anda diam saja karena takut kalau berbicara nantinya malah jadi salah. Anda bisa menjelaskan apa yang menjadi gagasan Anda, kalau ternyata ide Anda lebih bagus, bos Anda pasti akan mempertimbangkannya.

Dengan berani menjelaskan gagasan pada bos atau atasan, Anda juga akan dipikir sebagai orang yang demokratis.

3. Tidak memotong pembicaraan

Jangan karena idenya tidak sesuai, Anda menjadi acuh dan tidak mau mendengarkan, terlebih jika Anda memotong pembicaraan, bukannya ide Anda akan didengar, hal ini justru membuat Anda kehilangan respect dari bos Anda.

tidak keras kepala

4. Tetap pada prinsip, tapi tidak keras kepala

Kalau ternyata bos Anda tidak setuju dengan ide yang Anda berikan, jangan langsung menyerah dan putus asa. Bisa jadi, bos Anda sedang menguji seberapa yakin Anda dengan statement yang Anda keluarkan.

Untuk mengatasi hal ini, Anda bisa mengemukakan dua sisi, dampak baik dan dampak buruk, serta gambaran pengerjaan ide Anda nantinya. Sehingga bos Anda akan berpikir ulang untuk menolaknya, karena Anda dinilai sudah mempelajari ide Anda sebelum berbicara.

Namun jika dengan hal tersebut ide Anda masih mendapat penolakan, jangan bersikap keras kepala, karena Anda bekerja bukan hanya untuk kepentingan pribadi. Tetaplah berusaha menjadi yang terbaik agar di kemudian hari ide Anda menjadi ide yang paling dinantikan.

5. Tetap bersikap profesional

Nah, kalau idenya membebani pekerjaan, sampaikan saran agar segera ditemukan solusinya. Selanjutnya, tetaplah bersikap profesional dengan menjalani ide yang sudah disetujui atas kesepakatan bersama.

Staf Digital Media



5. Staf Digital Media
Posisi pekerjaan: staf
Kota seleksi: Jakarta

Persyaratan:
1. Pria/wanita maksimal usia 27 tahun;
2. Minimum lulusan S1 Jurusan Desain Komunikasi Visual-New Media;
3. IPK minimal 3,00 (skala 4,00);
4. Menguasai software desain seperti Adobe Ilustrator, Adobe Photoshop;
5. Memahami instrumen komunikasi digital (website, blog, vlog, mobile apps, social media);
6. Memiliki pengetahuan tentang copywriting (lebih disukai);
7. Memiliki kemampuan menggunakan software editing video (lebih disukai);
8. Memiliki pengalaman pengetahuan terkait user experience (lebih disukai);
9. Penempatan di Jakarta;
10. Pendaftaran dibuka hingga 31 Mei 2017.

6. Staf Bancassurance Solution
Posisi pekerjaan: staf
Kota seleksi: Jakarta

Persyaratan:
1. Pria/wanita maksimal usia 27 tahun;
2. Minimum lulusan S1 Jurusan Ekonomi;
3. IPK minimal 3,00 (skala 4,00);
4. Pengalaman di bidang product development perusahaan asuransi;
5. Memiliki pengalaman bekerja di bidang strategic management credit consumer minimal 1 tahun;
6. Mampu bekerja dengan baik di dalam tekanan;
7. Memiliki ketelitian, cermat, dan ketekunan dalam bekerja;
8. Memiliki kemampuan interpersonal yang baik;
9. Penempatan di Jakarta;
10. Pendaftaran dibuka hingga 31 Mei 2017.

7. Staf Senior Management Information System
Posisi pekerjaan: experienced
Kota seleksi: Jakarta

Persyaratan:
1. Pendidikan minimal S1 Jurusan Teknik Informatika/Komputer;
2. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2,75 dari skala 4,00;
3. Usia maksimal 30 tahun;
4. Memiliki pengalaman atau minat dalam hal data mining, data analyst, dan Reporting;
5. Menguasai reporting tools (SQL Server Reporting Services (SSRS) & SSIS);
6. Menguasai tools business intelligent Qliksense/Qlikview;
7. Penempatan di Jakarta;
8. Pendaftaran dibuka hingga 31 Mei 2017.

BCA Banker Program



8. BCA Banker Program
Posisi pekerjaan: experienced
Kota seleksi: Jakarta

Persyaratan:
1. Mempunyai minat yang tinggi untuk mengembangkan diri di dunia Perbankan;
2. Proaktif dan memiliki inisiatif yang tinggi;
3. Mempunyai dorongan untuk selalu meningkatkan diri;
4. Menyukai tantangan;
5. Lulusan S1 atau S2 dari universitas yang terkemuka di dalam ataupun luar negeri;
6. Pengalaman bekerja maksimal 2 tahun, dengan IPK minimal 3,25 (S1) dan 3,50 (S2);
7. Lulusan baru, dengan IPK minimal 3,50 (S1) dan 3,60 (S2), berprestasi dan aktif organisasi (akademis/non akademis);
8. Usia maksimal 25 tahun (S1), dan 27 tahun (S2);
9. Belum menikah;
10. Pendaftaran dibuka hingga 31 Mei 2017.

9. Product Development Staff
Posisi pekerjaan: experienced
Kota seleksi: Jakarta

Persyaratan:
1. Pria/wanita dengan minimal pendidikan S1;
2. Latar belakang pendidikan dari Teknik Informatika;
3. IPK minimal 2,75 dari skala 4.00;
4. Maksimal usia 30 tahun;
5. Memiliki pengalaman di bidang pengembangan produk (e-banking) 1-2 tahun merupakan nilai tambah;
6. Memiliki minat di dunia bisnis, kreatif dan inovatif;
7. Penempatan di Jakarta;
8. Pendaftaran dibuka hingga 31 Mei 2017.

10. Data Scientist
Posisi pekerjaan: experienced
Kota seleksi: Jakarta, Surabaya, dan Bandung
Persyaratan:
1. Pendidikan minimal S1 Jurusan Matematika/IT Statistik dari Universitas Terkemuka;
2. IPK minimal 3.00;
3. Usia maksimal 28 tahun;
4. Memiliki pengalaman minimal 3-4 tahun sebagai Data Scientist atau serupa;
5. Memiliki minat dalam data analytics/scientist;
6. Menguasai R Programming;
7. Memahami Machine Learning Concept;
8. Pendaftaran dibuka hingga 31 Mei 2017.

Data Scientist



11. Staf Senior Bancassurance Solution
Posisi pekerjaan: experienced
Kota seleksi: Jakarta

Persyaratan:
1. Pendidikan minimal S1 Jurusan Ekonomi dari Universitas Terkemuka;
2. IPK minimal 3,00;
3. Usia maksimal 30 tahun;
4. Memiliki pengalaman di bidang serupa minimal 3-5 tahun;
5. Memiliki pengalaman dalam mengelola tim;
6. Memiliki kemampuan manajerial, hubungan interpersonal, komunikasi dan negosiasi yang baik;
7. Memiliki kemampuan inovasi dan inisiatif yang tinggi serta bersikap proaktif;
8. Memiliki kemampuan bekerja cepat dengan tenggat waktu yang ketat;
9. Memiliki kemampuan analitis dan berpikir logis yang baik;
10. Memiliki kemampuan komunikasi dan negosiasi yang baik;
11. Memiliki kemampuan interpersonal yang baik;
12. Penempatan di Jakarta;
13. Pendaftaran dibuka hingga 31 Mei 2017.

12. Staf Automation
Posisi pekerjaan: experienced
Kota seleksi: Jakarta, Surabaya, dan Bandung

Persyaratan:
1. Pendidikan minimal S1 Jurusan Sistem Informasi/Teknologi Informasi dari Universitas Terkemuka;
2. IPK minimal 3,00;
3. Usia maksimal 30 tahun;
4. Memiliki pengalaman minimal 1-3 tahun;
5. Memiliki pengetahuan mengenai proses backup dan restore untuk DB (Oracle, SQL, Postgre) ataupun flatfile;
6. Memiliki pengetahuan mengenai konsep dasar performance  Monitoring (Infrastructure Monitoring, Aplication Performance Monitoring);
7. Memiliki pengetahuan mengenai bahasa pemrograman  (.NET/Java/Phyton, dan lain-lain);
8. Memiliki pengetahuan mengenai server dengan platform Windows, Linux, Solaris;
9. Disiplin, jujur, teliti, dan bermotivasi kerja yang tinggi;
10. Memiliki kompetensi komunikasi yang baik;
11. Mampu bekerja secara individual atau dengan tim;
12. Bersedia bekerja di luar jam kantor;
13. Aktif berbahasa Inggris (lisan dan tulisan)
14. Pendaftaran dibuka hingga 31 Mei 2017.

13. Staf Senior Business Analyst
Posisi pekerjaan: experienced
Kota seleksi: Jakarta

Persyaratan:
1. Pendidikan minimal S1 atau S2 dari Teknik Informasi/Statistik;
2. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 3,00 dari skala 4,00;
3. Usia maksimal 30 tahun;
4. Memiliki pengalaman kerja minimal 2 tahun di perbankan menangani cash management atau minimal 4 tahun di bidang produk development perbankan;
5. Menguasai aplikasi pemrograman dan Microsoft Office;
6. Memiliki kemampuan berpikir analitis yang baik;
7. Penempatan di Jakarta;
8. Pendaftaran dibuka hingga 31 Mei 2017.

Tata cara pendaftaran:

Jika Anda tertarik dan memenuhi persyaratan, silakan segera melakukan pendaftaran secara online di website http://karir.bca.co.id/peluang-karir/cari-lowongan

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya