Liputan6.com, Milan: Menjelang pertandingan Derby Della Madoninna yang akan berlangsung senin dini hari WIB (14/9/2015), di Stadion Giusseppe Meazza, ada sosok unik yang mungkin tak boleh luput dimintai komentar. Dia adalah Dario Marcolin, pria yang pernah berkerja sama dengan Mancini dan Mihajlovic.
Bersama keduanya, Marconi pernah menjabat sebagai asisten pelatih. Apa pendapatnya terkait duel nanti yang notabene melibatkan dua orang terdekatnya?
"Mereka tentu memiliki kesamaan kepribadian yang sangat kuat," kata Marcolin kepada Corriere dello Sport, seperti dilansir Football Italia.
Mantan rekan kerja kedua pelatih itu pun mempunyai penilaian tersendiri tentang Mancini dan Mihaljovic.Untuk mancini, Marcolin menilai bahwa sosok pelatih tersebut selalu terbuka dalam berdialog.
"Mereka memiliki strategi yang sangat berbeda ketika datang untuk bekerja dengan para pemain. Mancini selalu terbuka untuk berdialog dengan semua orang, tetapi mereka yang tidak ingin mengikutinya, akan didorong ke satu sisi."
Sedangkan untuk Mihaljovic, Marcolin berpendapat bahwa pelatih anyar AC Milan tersebut adalah sosok yang mampu memberikan semangat untuk tim yang dilatihnya.
"Adapun Mihaljovic, menghadapi lawan yang lebih hebat, ia berbicara kepada para pemainnya, katanya : kemenangan kami semakin besar, Semakin besar lawannya! "Itu sering menjadi strategi yang sangat efektif."
Meskipun begitu Marcolin akan selalu berharap kedua pelatih tersebut mendapatkan hasil yang terbaik pada musim ini. (Oleh:Girman Soemantri/Def/Ary)
Eks Asisten Mancini dan Mihaljovic Bicara Derby Milan
Derby Milan digelar pada Senin dini hari nanti.
diperbarui 11 Sep 2015, 07:33 WIBDiterbitkan 11 Sep 2015, 07:33 WIB
Derby della Madonnina yang mempertemukan AC Milan dan Inter Milan tinggal menghitung hari lagi, tepatnya pada Senin (24/11) pukul 02.45 WIB.
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 Liga InternasionalHasil Liga Champions: 3 Wakil Italia Berjaya
6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Perusahaan Ini Bakal Bangun PLTA Cibuni 3 dan Cimandiri 3 di Sukabumi
Prospek Makin Cerah, Bali Jadi Destinasi Investasi Properti Populer di Asia
Bacaan Doa Setelah Sholat Dhuha 4 Rakaat, Jadi Amalan Pembuka Rezeki
Mendag Budi Lepas Ekspor Produk Kerajinan Bantul Senilai Rp2 Miliar
SukkhaCitta hingga BeeMe Raih Local Heroes Brand 2024, Apresiasi bagi Jenama Lokal yang Menginspirasi
Daftar Lengkap Peserta BWF World Tour Finals 2024, Indonesia Berapa Wakil?
VIDEO: Praperadilan Tom Lembong Ditolak, Kasus Korupsi Impor Gula Berlanjut!
Hasil Hitung Cepat SMRC Pilkada Jakarta 100%: RK-Suswono 38,8%, Dharma-Kun 10,17%, Pramono-Rano 51,03%
Aktivis HAM Soroti TPS di Tapal Batas Musi Banyuasin - Muratara Saat Pilkada Sumsel
Indonesia Target Penggunaan EBT 23% di 2025, Bisa Tercapai?
VIDEO: Tiket Pesawat Turun 10 Persen Libur Nataru Jadi Lebih Hemat
Bangun 3 Juta Rumah, Perumnas Butuh Suntikan PMN