Liputan6.com, Manchester - Leicester City semakin memantapkan posisinya di puncak klasemen Liga Premier Inggris. Sabtu (6/2/2016) malam WIB, The Foxes --sebutan Leicester-- mempermalukan Manchester City di Etihad Stadium.
Tim besutan Claudio Ranieri itu menang 3-1 atas Manchester City. Tiga gol tim besutan Claudio Ranieri dicetak oleh Robert Huth (dua gol) dan Riyad Mahrez. Satu gol balasan City dicetak Sergio Aguero.
Kemenangan tersebut membuat The Foxes kokoh di posisi teratas klasemen Liga Premier Inggris dengan mengemas 53 poin. Sedangkan Manchester City berada di posisi ketiga dengan raihan 47 poin dari 25 pertandingan.
Kekalahan City dari Leicester dimanfaatkan Tottenham Hotspur untuk berada di posisi kedua. Spurs memetik tiga poin usai menang 1-0 atas Watford di White Hart Lane.
Gol tunggal kemenangan Spurs tercipta pada menit ke-64 berkat Kieran Tripper usai memanfaatkan umpan Bamidele Ali. Hasil itu membuat Spurs berada di posisi runner up dengan mengemas 48 poin.
Berikut klasemen lengkap Liga Premier Inggris:
Klasemen Liga Inggris: Leicester di Puncak, Spurs Gusur City
Leicester City semakin memantapkan posisinya di puncak klasemen Liga Premier Inggris.
diperbarui 07 Feb 2016, 08:30 WIBDiterbitkan 07 Feb 2016, 08:30 WIB
Pemain Leicester City, Riyad Mahrez, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Manchester City dalam lanjutan Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, Sabtu (6/2/2016) malam WIB. (AFP/Adrian Dennis)
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Maruarar Sirait: Kita Lihat, Lebih Kuat PDIP-Anies atau Ridwan Kamil yang Didukung Jokowi-Prabowo
Apakah Protein Bisa Mengecilkan Perut Buncit? Profesor IPB Ungkap Manfaat Mengejutkan!
Apa Efek Samping Suntik Putih: Risiko dan Bahaya yang Perlu Diwaspadai
Mepoly Industry Hadirkan Inovasi Tali dan Selang di INAMARINE 2024
Link Live Streaming Liga Inggris Manchester City vs Tottenham Hotspur, Minggu 24 November 2024 Pukul 00.30 WIB di Vidio
Benarkah PPDB Zonasi Dihapus? 6 Fakta Penting yang Perlu Diketahui
Mitigasi Kerawanan Pilkada, Bawaslu Lumajang Gelar Apel Siaga Pilkada 2024
5 Strategi Kemenpar Maksimalkan Pergerakan Wisatawan di Libur Natal dan Tahun Baru 2025
Tangani Kanker Darah, Kemenkes Distribusikan Alat Deteksi Dini ke 10 Ribu Puskesmas
VIDEO: Terlalu Fokus Bercanda, Motor Pemuda Berakhir Nyebur Got
Bila Esok Ibu Tiada Tembus 2 Juta Penonton, Rebut Posisi ke-8 Daftar Film Indonesia Terlaris 2024
Donald Trump Pilih Sosok Ini Jadi Menteri Keuangan AS