Liputan6.com, Jakarta- Beberapa pertandingan sepak bola seru akan hadir di layar kaca sepanjang Minggu (2/10/2016) malam hingga Senin (3/10/2016) dini hari WIB. Dari kompetisi lokal hingga La Liga Spanyol.
Persija Jakarta hari ini akan berhadapan dengan Perseru Serui. Laga ini bakal menjadi debut Greg Nwokolo. SCTV akan menyiarkan pertandingan tersebut mulai pukul 19.00 WIB.
Kemudian pada Senin dinihari, SCTV akan menyiarkan langsung pertemuan Celta Vigo melawan juara bertahan La Liga Barcelona.
Sementara dari arena Liga Inggris, Manchester United nanti malam bakal berhadapan dengan Stoke City. Bein Sports 1 menyiarkan langsung pertandingan MU kontra Stoke.
Sedangkan RCTI akan menayangkan laga Liga Inggris antara Burnley melawan Arsenal pukul 22.30 WIB. Adapun MNC TV menyiarkan duel Tottenham Hotspur VS Manchester City
Jadwal Siaran Langsung:
Minggu 02 Oktober 2016
16.00 WIB: Sriwijaya vs Bhayangkara (Indosiar)
18:00 WIB: Manchester United VS Stoke City (Bein Sports 1)
19.00 WIB Persija vs Perseru (SCTV)
20:15 WIB: Leicester City VS Southampton (Bein Sports 2)
20:15 WIB: Tottenham Hotspur VS Manchester City (MNC TV/Bein Sports 1)
21.00 WIB: PS TNI vs Persegres (O Channel)
22:30: Burnley FC VS Arsenal (RCTI/Bein Sports 1)
Senin 03 Oktober 2016
01.30 WIB: Celta Vigo vs Barcelona (SCTV)
Jadwal Bola Hari Ini, Siaran Langsung 2 Oktober 2016
SCTV akan menayangkan dua pertandingan seru nanti malam dari La Liga maupun kompetisi lokal.
diperbarui 02 Okt 2016, 10:10 WIBDiterbitkan 02 Okt 2016, 10:10 WIB
Advertisement
Live Streaming
Powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Akankah Pilpres Namibia 2024 Lahirkan Presiden Perempuan Pertama?
Perjalanan Satgas UU Cipta Kerja, dari Pembentukan hingga Pembubaran
Koalisi Cek Fakta Gelar Pemeriksaan Fakta Serentak Saat Pemungutan Suara Pilkada 2024
Adu Gaya Selvi Ananda vs Nagita Slavina Saat Nyoblos Pilkada 2024
Pelayaran Tamarin Raih Kontrak Baru Rp 194,73 Miliar
Akar Kecanduan Gula pada Anak, Kebiasaan Minum Air Manis Sejak Bayi Jadi Salah Satu Penyebab
Ridwan Kamil-Suswono Tidak Nyoblos di Jakarta, Rano Karno: Kasihan, Hilang Dua Suara
Usai Nyoblos, Boy Thohir Berburu Diskon Kuliner Pilkada Serentak
Top 3 Tekno: Harga iPhone 13 Turun hingga Rilis iOS 19 yang Dilakukan Bertahap
6 Potret Ultah ke-3 Rayyanza Bertema Cars, Dapat Kado Mobil Lightning McQueen
Prediksi Liga Champions Liverpool vs Real Madrid: Kesempatan Terbaik Bayar Luka
Adele Pamit Sebelum Hiatus Panjang: Aku Tak Tahu Kapan Akan Manggung Lagi