Pembalap asal Brasil Felipe Massa bertekad untuk bangkit bersama Ferrari di Grand Prix Hongaria setelah mengalami masa-masa yang paling buruk pada pekan ini.
Massa tampil mengecewakan bersama Ferrari pada musim ini. Ia cuma mendapat 12 poin dari empat balapan terakhir dan merupakan catatan terburuknya.
"Saya tahu apa yang harus saya lakukan. Saya hanya ingin mendapatkan hasilnya. Bagi saya, kecepatan mobil saat ini tidak perlu dikhawatirkan," kata dia.
"Saya telah menunjukkan kecepatan, tapi hal-hal yang telah terjadi membuat saya tak menyelesaikan lomba. Saya hanya perlu konsentrasi dalam menjaga kecepatan," ujarnya.
Perjuangan Massa menjadi salah satu isu yang paling menarik di GP Hongaria, balapan terakhir di musim paruh pertama Formula 1 sebelum liburan musim panas.
Sirkuit Hungaroring sangat khas. Lambat, berdebu, ketat dan memutar di bukit memiliki 14 tikungan. Hanya satu yang lurus dan itu tantangan bagi tim yang mengandalkan kecepatan tinggi. (ant/bek)
Baca juga:
* <a href="http://bit.ly/1bjpdh8">Chelsea Waspadai Lima Pemain Indonesia</a>
* <a href="http://bit.ly/15gTZkQ">Bayern Muenchen Menang atas Barcelona</a>
* <a href="http://bit.ly/165OTZA">Bocah Patah Tangan Akibat Kena Bola Free Kick Tendangan Ronaldo</a>
* <a href="http://bit.ly/19jbNjm">Alasan Ancelotti Tinggalkan Kaka</a>
* <a href="http://bit.ly/144ikxk">Gelandang Chelsea Terkesan Sambutan di Indonesia</a>
* <a href="http://bit.ly/13cd6Z0">Guardiola Puas Muenchen Taklukkan Barcelona</a>
* <a href="http://bit.ly/16biLlf">Fans Wanita MU Bakar Jersey Liverpool?</a>
* <a href="http://bit.ly/16biXRr">Kecewa dengan Persija, Ahok Ingin Buat Klub Baru</a>
* <a href="http://bit.ly/146MokV">Inikah Tim Impian Arsene Wenger?</a>
Pembalap Ferrari Siap Bangkit di GP Hongaria
Pembalap Felipe Massa bertekad untuk bangkit bersama Ferrari di GP Hongaria setelah mengalami masa-masa yang paling buruk pada pekan ini.
diperbarui 25 Jul 2013, 15:53 WIBDiterbitkan 25 Jul 2013, 15:53 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Sritex Pailit, Sektor Industri Padat Karya Bakal Dapat Kucuran Insentif
Cara Melihat Sandi Akun Google dengan Mudah dan Cepat
Angin Kencang Landa Bantul, Satu Orang Meninggal Akibat Tertimpa Bangunan
Cara Membuat Komik Sederhana untuk Anak SD, Simak Tekniknya
Cara Menulis Daftar Pustaka dari Buku, Berikut Aturannya
Apakah Earphone Wireless Aman untuk Otak Anda? Ini Faktanya
Cara Memasukan Token Listrik Lengkap dan Mudah, Pemula Wajib Tahu
Nasib Gerbang Khusus Artis Korea di Bandara Incheon yang Menuai Kontroversi
Syarat Jorge Martin Jadi Juara Dunia usai MotoGP Malaysia 2024, Posisi 8 Sprint Race Seri Pamungkas Bisa Cukup
Top 3 News: Kaesang Sebut Jokowi Bakal Hadiri Kampanye Pilkada 2024 di Bali Bareng PSI
Mengenal Kripto dari A sampai Z dengan COO Upbit Indonesia Resna Raniadi
Ketua Banggar Tanggapi Usulan Anggaran Rp20 Triliun Menteri Pigai