Citizen6, Jakarta Seorang pria Tiongkok dari Chongqing baru-baru ini menjadi berita utama setelah memilih hidup di kolong jembatan demi membelikan sebuah cincin berlian dan kalung emas untuk istrinya tercintanya.
Pria yang diketahui bernama Xiong itu dulunya tinggal di sebuah penginapan sederhana yang disediakan oleh pemerintah setempat. Namun untuk menghemat biaya uang sewa, ia memutuskan pindah ke tempat lain, yakni jembatan.
"Hidup di sini saya dapat menyimpan sekitar lima yuan per hari dan saya ingin membeli kalung emas dan cincin berlian untuk istri saya dari sebuah toko perhiasan di sebuah pusat perbelanjaan," ujar Xiong, seperti dilansir Shanghaiist.
Advertisement
Teman sepekrjaannya menjuluki Xiaong sebagai "Batman" karena ia bekerja di jam yang aneh. NetEase melaporkan bahwa Xiaong bekerja dengan mengumpulkan memo dan menyimpannya sebelum dijual.
Selengkapnya, baca langsung di sini
**Ingin berbagi informasi dari dan untuk kita di Citizen6? Caranya bisa dibaca di sini