Liputan6.com, Jakarta - Debat capres dan cawapres 2019 perdana telah berlangsung Kamis (17/1) kemarin. Debat yang berlangsung di Hotel Bidakara, Jakarta, tersebut terdiri dari empat tema, yaitu Hukum, HAM, Korupsi dan Terorisme. Debat berlangsung dengan kondusif dan sangat menarik.
Baca Juga
Advertisement
Dalam debat tersebut tentunya pernyataan dari kedua kandidat capres-cawapres sangat ditunggu dan menjadi sorotan publik Tanah Air. Tak sedikit yang puas dengan pernyataan dan gagasan masing-masing kandidat.
Baik pasangan Jokowi-Ma'ruf dan Prabowo-Sandi telah berhasil mencuri perhatian seluruh orang yang menyaksikan debat tersebut. Tak hanya itu, warganet juga turut meramaikan perhelatan debat pilpres perdana dengan membuat curhatan-curhatan kocak usai jalannya debat capres perdana berlangsung.
Dikutip dari berbagai akun Twitter, berikut deretan twit lucu warganet dengan hashtag #CurhatPilpres2019 terkait debat pilpres semalam.
Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini:
Usaha agar hubungan dengan si dia jadi lancar
Advertisement
Kalo ketemu camer sih lebih grogi dari debat capres
Siapapun presidennya jauhkan kami dari lelaki yang suka DM minta kenalan
Advertisement