Liputan6.com, Jakarta Tas pinggang atau yang kini dikenal dengan sebutan fanny pack kembali hadir menemani para pencinta fashion. Tren ini sangat menarik untuk diaplikasikan pada gaya harian, namun penggunaannya cukup tricky.
Jika Anda berani bereksplorasi, tren fashion fanny pack dapat digunakan dalam beberapa gaya yang tak membosankan. Justru, dengan tas yang terkenal di era 90-an ini, apapun busana yang dikenakan akan terlihat lebih stylish. Penasaran bagaimana inspirasi tampil keren dengan tas fashion kekinian fanny pack? Simak berikut ini.
1. Pilih warna kontras
Agar terlihat stunning, padukan pakaian Anda degan fanny pack berwarna kontras.
Advertisement
2. Padukan dengan aksesori kesayangan
Tak ada salahnya untuk mengkombinasikan fanny pack dengan ikat pinggang kesayangan. Trik ini dapat membuat tampilan Anda jadi penuh pernyataan.
Â
3. Pilih fanny pack dengan detil atraktif
Aksentuasi embellishment pada fanny pack juga bisa membuat gaya Anda semakin fun dan menarik.
Â
Advertisement