Liputan6.com, Jakarta Banyak cara kreatif yang bisa digunakan agar toko bisa menarik perhatian masyarakat. Salah satu caranya ialah memasang papan informasi toko buka dengan kalimat yang nyeleneh. Ya, hal semacam itu biasanya kerap dilakukan pemilik toko agar masyarakat menaruh perhatian ke tokonya.
Baca Juga
Advertisement
Persis seperti postingan akun @ngakakkocak pada Jumat (17/4/2020). Akun Instagram tersebut mengunggah potret toko yang memasang papan informasi toko buka dengan kalimat yang bikin geregetan. Hingga sekarang, postingan tersebut sudah mendapatkan 32,8 ribu like dan 372 komentar.
"Wkwkwk malah jadi emosi" komentar akun Instagram @adityakesumaperdana, Jumat (17/4/2020).
"Gitu dong ngegasss:v" komentar akun Instagram @iamnzwaaa_, Jumat (17/4/2020).
Selain papan informasi yang 'ngegas' tersebut, masih ada papan informasi toko buka lainnya yang tak kalah nyeleneh. Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, papan informasi toko buka, Selasa (21/4/2020).
1. Aduh, kenapa malah jadi 'ngegas'.
Advertisement
2. Maunya si pemilik toko apa sih sebenarnya?
3. Ini pasti yang punya toko anak anime.
Advertisement
4. Astaga, malah ngatain pelanggan setan coba.
5. Iyain aja deh, biar Teh Lilis senang.
Advertisement