Jarang Tersorot, Ini 6 Potret Amanda Rawles dan Ayahnya yang Berdarah Australia

Kebersamaan Amanda Rawles dan ayahnya jarang menjadi sorotan.

oleh Selma Intania Hafidha diperbarui 13 Agu 2020, 16:30 WIB
Diterbitkan 13 Agu 2020, 16:30 WIB
Jarang Tersorot, Ini 6 Potret Amanda Rawles dan Ayahnya yang Berdarah Australia
Amanda Rawles dan Ayahnya. (Sumber: Instagram.com/amandarawles)

Liputan6.com, Jakarta Nama Amanda Rawles tentunya sudah tak asing di telinga masyarakat Indonesia. Artis blesteran Indonesia-Australia ini sudah aktif di industri hiburan sejak tahun 2012. Delapan tahun terjun ke indutri hiburan, Amanda Rawles sudah membintangi ragam judul sinetron dan semakin memikat hati penggemarnya dengan akting apiknya.

Menjadi seorang publik figur tentunya membuat Amanda Rawles tak lepas dari perhatian publik. Selain kehidupan pribadinya, keluarganya pun tak jarang menjadi perhatian. Dalam akun Instagram pribadinya, artis berusia 19 tahun ini kerap mengunggah ragam momen manis bersama keluarganya.

Tentunya sudah banyak yang tahu jika Amanda lahir dari ibunda yang berasal dari Indonesia dan ayahnya yang berdarah Australia. Namun kebersamaan Amanda bersama ayahnya jarang menjadi perhatian. Walaupun begitu, baik Amanda ataupun ibundanya beberapa kali mengunggah kebersamaan Amanda Rawles dan sang ayah.

Kedekatan antara Amanda Rawles dan ayahnya penuh dengan kehangatan. Dalam akun Instagram milik sang ibunda, Nasriyah Rawles kerap mengunggah mengunggah momen manis keluarga kecilnya ini. Kehangatan yang terpancar dalam keluarga Amanda Rawles ini berhasil mencuri perhatian.

Berikut Liputan6.com merangkum dari berbagai sumber tentang potret hangat Amanda Rawles dan ayahnya yang berdarah Australia, Kamis (13/8/2020).

1. Walaupun jarang menjadi sorotan, namun Amanda kerap kali mengunggah kebersamaannya bersama sang ayah.

Jarang Tersorot, Ini 6 Potret Amanda Rawles dan Ayahnya yang Berdarah Australia
Amanda Rawles dan Ayahnya. (Sumber: Instagram.com/amandarawles)

2. Paras cantik blasteran Amanda ini didapatkan dari gen sang ayah yang berasal dari Australia.

Jarang Tersorot, Ini 6 Potret Amanda Rawles dan Ayahnya yang Berdarah Australia
Amanda Rawles dan Ayahnya. (Sumber: Instagram.com/nasriyahrawles)

3. Seperti diketahui, Amanda adalah anak kedua dari tiga bersaudara. Ini kebersamaan Amanda bersama ayah dan kakaknya, Annisa Rawles.

Jarang Tersorot, Ini 6 Potret Amanda Rawles dan Ayahnya yang Berdarah Australia
Amanda Rawles dan Ayahnya. (Sumber: Instagram.com/nasriyahrawles)

4. Sang ibunda, Nasriyah Rawles cukup sering mengunggah kebersamaannya ayah dan anak ini.

Jarang Tersorot, Ini 6 Potret Amanda Rawles dan Ayahnya yang Berdarah Australia
Amanda Rawles dan Ayahnya. (Sumber: Instagram.com/nasriyahrawles)

5. Shane Rawles pun tak jarang mengunggah momen manis dirinya bersama buah hati.

Jarang Tersorot, Ini 6 Potret Amanda Rawles dan Ayahnya yang Berdarah Australia
Amanda Rawles dan Ayahnya. (Sumber: Instagram.com/shanerawles)

6. Shane Rawles dan tiga buah hatinya cukup sering menghabiskan waktu bersama.

Jarang Tersorot, Ini 6 Potret Amanda Rawles dan Ayahnya yang Berdarah Australia
Amanda Rawles dan Ayahnya. (Sumber: Instagram.com/shanerawles)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya