Liputan6.com, Jakarta Perkembangan teknologi yang ada saat ini membuat banyak masyarakat merasakan berbagai kemudahan. Salah satunya ialah mudahnya masyarakat mengakses berbagai situs belanja online.
Bahkan, saat ini masyarakat cenderung memilih untuk berbelanja secara online karena bisa menghemat waktu dan uang. Tak hanya itu saja, melalui situs online shop berbagai barang pun tersedia dengan banyaknya tawaran harga.
Advertisement
Baca Juga
Namun, meski tergiur dengan harga barang murah apalagi ditambah dengan diskon gratis ongkos kirim, para pembeli juga harus memperhatikan keterangan barang dan cara pengiriman. Bukan hanya olah pembeli saja, para penjual juga harus memperhatikan apabila barang yang akan dikirim merupakan barang mudah rusak ataupun pecah.
Menulis keterangan imbauan tulisan paket jangan dibanting juga perlu dilakukan. Namun, saat ini banyak pula para penjual yang memilih cara unik dalam membuat tulisan imbauan tersebut.
Penasaran seperti apa? Dirangkum Liputan6.com dari berbagai sumber, berikut ini beberapa potret imbauan tulisan paket jangan dibanting yang bikin geleng kepala, Senin (19/7/2021).
1. Tuh sudah ada peringatan lewat muka Harry Style untuk enggak dibanting.
Advertisement
2. Masih berani untuk banting barangnya?
3. Hayo apa enggak ngeri nih imbauannya?
Advertisement
4. Duh si pengirimnya malah curhat segala nih.
5. Bukan cuma jaga paket tapi juga foto Seo Joon ya.
Advertisement
6. Sudah ditambah dengan emotikon menangis, apa masih tega?
7. Siapa nih mantannya?
Advertisement