10 Momen Bunga Citra Lestari Ziarah ke Makam Ashraf Sinclair di Hari Ulang Tahun Pernikahan

BCL ungkapkan kalimat romantis untuk mendiang suami dalam hari ulang tahun pernikahan.

oleh Novita Ayuningtyas diperbarui 09 Nov 2022, 20:19 WIB
Diterbitkan 09 Nov 2022, 19:45 WIB
10 Momen Bunga Citra Lestari Ziarah ke Makam Ashraf Sinclair di Hari Ulang Tahun Pernikahan
Bunga Citra Lestari ziarah ke makam Ashraf Sinclair (Sumber: Instagram/bclsinclair)

Liputan6.com, Jakarta Meski kini jarang muncul di layar kaca, akan tetapi Bunga Citra Lestari atau BCL aktif di media sosial. Bahkan, dalam unggahan terbarunya, Bunga Citra Lestari diketahui melakukan ziarah ke makam mendiang sang suami, Ashraf Sinclair.

Bukan tanpa alasan, rupanya wanita yang akrab disapa Unge ini melakukan ziarah ke makam Ashraf untuk memperingati hari ulang tahun pernikahan. Dalam keterangan video yang diunggah, BCL juga turut menuliskan janji saat pernikahan 14 tahun lalu.

Dalam video yang diunggah, BCL pun tampak melakukan ziarah seorang diri tanpa ditemani sang putra ataupun keluarga lainnya. Dengan diiringi lagu dari John Mayer, You're Gonna Live Forever In Me, BCL turut mengungkapkan jika ia akan selalu mencintai Ashraf meski kini berada di dunia yang berbeda.

"14 tahun lalu, kita membuat janji untuk selalu saling mencintai. Hari ini meski kita berada di dunia yang berbeda dan hidup yang berbeda untukku, tapi kamu akan selalu di hatiku. Happy Anniversary" tulis Bunga Citra Lestari di akun Instagram pribadinya.

Dirangkum Liputan6.com dari akun Instagram @bclsinclair, berikut ini beberapa momen BCL saat lakukan ziarah ke makam Asharaf Sinclair, Rabu (9/11/2022).

1. Melalui akun Instagram, Bunga Citra Lestari membagikan momen saat berziarah ke makan mendiang Ashraf.

10 Momen Bunga Citra Lestari Ziarah ke Makam Ashraf Sinclair di Hari Ulang Tahun Pernikahan
Bunga Citra Lestari ziarah ke makam Ashraf Sinclair (Sumber: Instagram/bclsinclair)

2 tahun semenjak kepergian sang suami, BCL memang terbilang sering melakukan ziarah.

10 Momen Bunga Citra Lestari Ziarah ke Makam Ashraf Sinclair di Hari Ulang Tahun Pernikahan
Bunga Citra Lestari ziarah ke makam Ashraf Sinclair (Sumber: Instagram/bclsinclair)

3. Jika biasanya ia akan mengajak sang anak serta orang tua, kini Unge melakukan ziarah seorang diri.

10 Momen Bunga Citra Lestari Ziarah ke Makam Ashraf Sinclair di Hari Ulang Tahun Pernikahan
Bunga Citra Lestari ziarah ke makam Ashraf Sinclair (Sumber: Instagram/bclsinclair)

4. Dirinya juga terlihat menaburkan bunga ke makam Ashraf Sinclair di hari ulang tahun pernikahan.

10 Momen Bunga Citra Lestari Ziarah ke Makam Ashraf Sinclair di Hari Ulang Tahun Pernikahan
Bunga Citra Lestari ziarah ke makam Ashraf Sinclair (Sumber: Instagram/bclsinclair)

5. Dalam video yang diunggah, Unge juga terlihat semakin tegar saat melakukan ziarah ke makam sang suami.

10 Momen Bunga Citra Lestari Ziarah ke Makam Ashraf Sinclair di Hari Ulang Tahun Pernikahan
Bunga Citra Lestari ziarah ke makam Ashraf Sinclair (Sumber: Instagram/bclsinclair)

6. Tak lupa pula bucket bunga mawar merah ia letakkan untuk merayakan hari ulang tahun pernikahan yang ke-14.

10 Momen Bunga Citra Lestari Ziarah ke Makam Ashraf Sinclair di Hari Ulang Tahun Pernikahan
Bunga Citra Lestari ziarah ke makam Ashraf Sinclair (Sumber: Instagram/bclsinclair)

7. Di samping makam, BCL juga turut memanjatkan doa untuk almarhum Ashraf Sinclair.

10 Momen Bunga Citra Lestari Ziarah ke Makam Ashraf Sinclair di Hari Ulang Tahun Pernikahan
Bunga Citra Lestari ziarah ke makam Ashraf Sinclair (Sumber: Instagram/bclsinclair)

8. Dirinya juga membagikan beberapa foto saat melakukan ziara dalam akun Instagram pribadinya.

10 Momen Bunga Citra Lestari Ziarah ke Makam Ashraf Sinclair di Hari Ulang Tahun Pernikahan
Bunga Citra Lestari ziarah ke makam Ashraf Sinclair (Sumber: Instagram/bclsinclair)

9. Meski telah kembali tegar, namun raut kesedihan juga masih terlihat di wajah ibu satu anak ini.

10 Momen Bunga Citra Lestari Ziarah ke Makam Ashraf Sinclair di Hari Ulang Tahun Pernikahan
Bunga Citra Lestari ziarah ke makam Ashraf Sinclair (Sumber: Instagram/bclsinclair)

10. Unggahan video BCL ini pun banjir komentar dari netizen dan rekan selebriti.

10 Momen Bunga Citra Lestari Ziarah ke Makam Ashraf Sinclair di Hari Ulang Tahun Pernikahan
Bunga Citra Lestari ziarah ke makam Ashraf Sinclair (Sumber: Instagram/bclsinclair)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya