6 Potret Indekos Tya Ariestya di Karawang Sudah Siap Huni, Fasilitas Lengkap

Indekos atau kos-kosan Tya Ariestya di Karawang.

oleh Selma Intania Hafidha diperbarui 18 Jul 2024, 13:00 WIB
Diterbitkan 18 Jul 2024, 13:00 WIB
6 Potret Indekos Tya Ariestya di Karawang Sudah Siap Huni, Fasilitas Lengkap
Potret Indekos Tya Ariestya di Karawang. (Sumber: Instagram/tya_ariestya)

Liputan6.com, Jakarta Sederet artis Indonesia kini merambah dunia bisnis, salah satunya adalah Tya Ariestya. Tya dan suaminya, Irfan Ratinggang punya bisnis indekos atau kos-kosan di daerah Karawang. Diketahui indekos tersebut merupakan bisnis indekos kedua Tya dan suami.

Lewat laman Instagramnya belum lama ini, artis berusia 38 tahun ini tunjukkan indekosnya yang sudah siap huni. Sebelumnya indekos Tya Arisetya ini merupakan bangunan kosong yang kemudian disulap jadi indekos.

Fasilitasnya lengkap, indekos milik Tya Ariestya ini nyaman dan bikin betah. Ditanya soal harga, Irfan Ratinggang suami Tya menjawab lewat kolom komentar harga sewa indekosnya adalah Rp 1,8 juta perbulan.

Jatuh bangun bersama suami dengan modal sedikit namun tetap mencoba nekat, finalis Gadis Sampul tahun 2001 ini ungkap jika ia dan suami mulai bangun indekos tersebut pada tahun 2011.

Berikut Lipuan6.com merangkum dari berbagai sumber tentang potret indekos Tya Ariestya di Karawang yang sudah siap huni, Kamis (18/7/2024).

1. Bernuansa putih dan minimalis, ini adalah penampakan depan indekos Tya Ariestya yang sudah siap ditempati.

6 Potret Indekos Tya Ariestya di Karawang Sudah Siap Huni, Fasilitas Lengkap
Potret Indekos Tya Ariestya di Karawang. (Sumber: Instagram/tya_ariestya)

2. Keamanan terjaga, indekos Tya Ariestya di daerah Karawang ini dilengkapi dengan CCTV di setiap sudut dan lorong indekos.

6 Potret Indekos Tya Ariestya di Karawang Sudah Siap Huni, Fasilitas Lengkap
Potret Indekos Tya Ariestya di Karawang. (Sumber: Instagram/tya_ariestya)

3. Masuk ke dalam terlihat suasananya sangat nyaman dan luas. Pintu masuk indekosnya pakai kunci pintu elektronik.

6 Potret Indekos Tya Ariestya di Karawang Sudah Siap Huni, Fasilitas Lengkap
Potret Indekos Tya Ariestya di Karawang. (Sumber: Instagram/tya_ariestya)

4. Begini potret kamar indekos Tya Ariestya, sudah tersedia kamar mandi dalam, kasur, AC, lemari, televisi hingga meja.

6 Potret Indekos Tya Ariestya di Karawang Sudah Siap Huni, Fasilitas Lengkap
Potret Indekos Tya Ariestya di Karawang. (Sumber: Instagram/tya_ariestya)

5. Indekos milik Tya Ariestya ini juga ada rooftop, yang di mana bisa menjadi tempat anak kos untuk bersantai.

6 Potret Indekos Tya Ariestya di Karawang Sudah Siap Huni, Fasilitas Lengkap
Potret Indekos Tya Ariestya di Karawang. (Sumber: Instagram/tya_ariestya)

6. Sebelumnya adalah bangunan kosong, ini adalah potret sebelum dan sesudah indekos Tya Ariestya direnovasi.

6 Potret Indekos Tya Ariestya di Karawang Sudah Siap Huni, Fasilitas Lengkap
Potret Indekos Tya Ariestya di Karawang. (Sumber: Instagram/tya_ariestya)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya