Makan Dessert Ini sebagai Sarapan Buat Anda Lebih Cerdas

Ternyata, makan dessert tidak selalu berakibat buruk bagi kesehatan, simak di sini fakta mengejutkannya.

oleh Annissa Wulan diperbarui 26 Des 2016, 09:30 WIB
Diterbitkan 26 Des 2016, 09:30 WIB
Makan Dessert ini Sebagai Sarapan untuk Buat Anda Lebih Cerdas
Ternyata, makan dessert tidak selalu berakibat buruk bagi kesehatan, simak di sini fakta mengejutkannya.

Liputan6.com, Jakarta Ini mungkin akan menjadi kabar terbaik yang Anda terima sepanjang sejarah, dessert tidak selalu menjadi makanan yang buruk untuk tubuh dan kesehatan Anda. Menurut sebuah studi yang dilakukan baru-baru ini, makan es krim untuk sarapan ternyata benar-benar dapat membuat Anda lebih cerdas.

Es Krim. (foto: popsugar.com)

Dilansir dari mydomaine.com, Rabu (21/12/2016), Profesor Yoshihiko Koga dari Kyorin University, Tokyo meneliti seorang subjek yang makan tiga sendok es krim segera setelah bangun tidur di pagi hari sebagai sarapan. Setelah selesai sarapan, subjek tersebut diminta menyelesaikan latihan mental komputer yang dipantau langsung oleh para peneliti.

Hasilnya sangat mengejutkan, mengkonsumsi es krim sebagai asupan pertama di pagi hari ternyata membuat seseorang lebih santai, lebih dapat berkonsentrasi, dan memiliki mental superior.

Bagaimana? Anda ingin mencobanya?

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya