Sate Ratu Dikenal hingga ke 74 Negara

Sate Ratu, salah satu jajanan di Yogyakarta yang nikmatnya sudah dikenal oleh turis mancanegara.

oleh Ria Aprilianti diperbarui 08 Agu 2019, 17:40 WIB
Diterbitkan 08 Agu 2019, 17:40 WIB
Sate Ratu
Sate Ratu (brilio.net/Syamsu Dhuha Fr)

Liputan6.com, Jakarta - Yogyakarta memang dikenal sebagai surganya kuliner nusantara. Salah satunya adalah Sate Ratu yang nikmatnya sudah dikenal oleh turis-turis mancanegara.

Sate Ratu telah dikunjungi turis dari 74 negara di dunia. Setiap turis yang makan disana, akan meninggalkan tanda tangan dan review mereka di dinding warung Sate Ratu yang telah disediakan.

Sate Ratu didirikan sejak 2016 oleh seseorang bernama Fabian Budi Seputro. Sate yang disajikan di sini berbeda dengan sate-sate di lainnya. Tak menggunakan bumbu kacang, melainkan bumbu merah spesial.

Ingin lihat bagaimana kelezatan Sate Ratu ini dan ngobrol bersama sang pemilik? Yuk, langsung saja simak di channel Brilio di Vidio berikut ini.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya