Liputan6.com, Jakarta - Musim hujan sudah di ambang pintu, termasuk untuk wilayah Jakarta dan sekitarnya. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi hujan akan turun hari ini di sejumlah titik di Jakarta.
"Berpotensi terjadi hujan dengan intensitas sedang-lebat disertai kilat/petir pada pkl. 12.30 WIB di wilayah Tangerang, Cengkareng, Kalideres, Daan Mogot, Kedoya, Grogol, Serpong," tulis BMKG dalam keterangan di akun twitter @infoBMKG.
Situasi ini diperkirakan masih akan berlangsung hingga pukul 16.00 WIB. "Meluas ke wilayah Pluit, PIK, Tomang, Kebon Jeruk, Pamulang, Ciputat, Tomang, Meruya dan sekitarnya," demikian BMKG.
Sejak beberapa hari lalu, hujan telah menyambangi Jakarta dan sekitarnya. Biasanya puncak musim hujan terjadi pada Januari sampai Februari. (Yus)
BMKG: Hujan Guyur Jakarta dan Sekitarnya Hari Ini
Situasi ini diperkirakan masih akan berlangsung hingga pukul 16.00 WIB.
diperbarui 08 Nov 2015, 12:53 WIBDiterbitkan 08 Nov 2015, 12:53 WIB
Advertisement
Live Streaming
Powered by
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Serieal Effendy Petik Kemenangan TKO di Byon Combat Showbiz 4: Indonesia vs Malaysia, Wakil Tuan Rumah Tersenyum
Lewat Literasi, BRI Life Ikut Peringati Hari Anti Korupsi Sedunia 2024
Pelayanan Publik Bisa Berjalan Maksimal, Ini Syaratnya
Peserta Borobudur Marathon 2024 Tembus 10.500 Orang dari 29 Negara
Maruarar Sirait dan Mendagri Bakal Pindahkan Warga Kolong Jembatan ke Rusun di Bandung
6 Fakta Black Dog Dibintangi Eddie Peng dan Tong Liya, Raih Penghargaan di Festival Film Cannes 2024
Serial Vidio Ratu Adil dan Cinta Pertama Ayah Menang di 29th Asian Television Awards
12 Tradisi Natal Paling Unik di Dunia: Menyembunyikan Sapu hingga Melempar Sepatu
2.489 Personel Polri Disiagakan Kawal Reuni Akbar 212 di Monas
Henry, Buaya Nil Tertua di Dunia Berusia 123 Tahun
Platform Anti Miliarder Bluesky, Siap Saingi X dan Threads
Liverpool dan Newcastle United Terdepan pada Perburuan Tanda Tangan Bryan Mbeumo