Segmen 1: Polemik 3 in 1 hingga Keluh Kesah Jokowi Hadapi MEA

Rencana dihapusnya aturan 3 in 1 menuai pro dan kontra. Sementara itu, Presiden Jokowi berkeluh kesah banyaknya aturan di dunia usaha.

oleh Liputan6 diperbarui 30 Mar 2016, 19:04 WIB
Diterbitkan 30 Mar 2016, 19:04 WIB
Segmen 1: Polemik 3 in 1 hingga Keluh Kesah Jokowi Hadapi MEA
Rencana dihapusnya aturan three in one menuai pro dan kontra. Sementara itu, Presiden Jokowi berkeluh kesah banyaknya aturan di dunia usaha.

Liputan6.com, Jakarta - Rencana dihapusnya aturan 3 in 1 menuai pro dan kontra di sejumlah kalangan. Aturan 3 in 1 dinilai tidak efektif mengurangi kemacetan di ibu kota.

Sementara itu, dihadapan para sarjana ekonomi, Presiden Joko Widodo berkeluh kesah atas menggunungnya aturan untuk menggerakkan dunia usaha. Karena di era saat ini, kompetisi antar negara makin ketat seiring tingginya persaingan dunia usaha dan penerapan Masyarakat Ekonomi Asean (MEA).

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya