Liputan6.com, Jakarta Jadwal Premier League Matchweek 7 atau pekan ketujuh yang bakal segera berlangsung pada, 5 dan 6 Oktober 2024 mendatang, pertandingan ini disiarkan secara live streaming eksklusif melalui layanan OTT Vidio.
Pada jadwal premier league pekan ke-7 akan dibuka dengan pertandingan Crystal Palace vs Liverpool. Laga tersebut akan berlangsung di Selhurt Park Stadium kandang Crystal Palace.
Baca Juga
Bukan laga yang mudah untuk Crystal Palace, karena pada pekan ini mereka akan menjamu tamunya sang pemuncak klasemen sementara Premier League yaitu Liverpool. Hal ini patut diwaspadai oleh pasukan Oliver Glasner yang saat ini dalam laju kurang baik.
Advertisement
Bermodalkan kemenangan pada pertandingan sebelumnyua, Liverpool diyakini ingin mendapatkan poin penuh di kandang Crystal Palace untuk mengamankan posisi sementara dipuncak klasemen Liga Inggris sementara.
Tampil dihadapan pendukung sendiri, Crystal Palace diyakini tidak ingin kehilangan poin dengan mudah. Mereka diyakini akan tampil habis-habisan didepan pendukungnya demi mengamankan poin yang sangat penting dikandang.
Kalah pada pertandingan sebelumnya dikandang Everton, Crystal Palace diyakini mencoba bangkit dikandang sendiri dengan memenangkan laga melawan Liverpool maupun menahan imbang.
Jangan lewatkan pertandingan seru Premier League Matchweek 7 yang akan disiarkan secara eksklusif melalui live streaming di Vidio
Jadwal Premier League dan Link Live Streaming
Sabtu, 5 Oktober 2024
Crystal Palace vs Liverpool, pukul 18.30 WIB
Link jadwal live streaming Crystal Palace vs Liverpool dengan klik tautan di sini
Advertisement
Nonton Premier League di Vidio
Itu dia informasi, jadwal premier league 2024/25. Nonton live streaming premier league eksklusif hanya melalui layanan OTT Vidio yang tersedia di smartphone atau smart tv mu, bisa juga dengan mengunjungi website vidio.com.
Segera unduh aplikasi Vidio sekarang juga dan jangan lupa berlangganan paket Premier League + Platinum untuk nonton berbagai macam konten olahraga seru mulai dari BRI Liga 1 hingga Liga Inggris sepuasnya bebas iklan.
Penulis: Wika Febryansyah