Liputan6.com, Jakarta Remaja biasanya ingin menikmati masa-masa mudanya sebelum menapaki tangga pelaminan. Namun, putri tertua Krisdayanti-Anang Hermansyah, Aurel Hermasyah, mengaku sempat kepikiran untuk nikah muda. Kenapa?
Kata Aurel, dengan nikah muda diriya bisa memangkas jarak umur dengan sang anak kelak. "(Nikah muda) kan biar jarak umur sama anaknya nggak terlalu jauh," tutur Aurel di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Rabu (3/12/2014).
Isu Aurel ingin nikah muda muncul ketika Ashanty mengunggah foto di Instagram baru-baru ini. Di foto itu, Ashanty menuliskan sesuatu yang cukup lucu. "Makan masih disuapin tapi mau nikah muda," ceplos Ashanty di fotonya tersebut.
Pembicaraan nikah muda memang sudah jadi bahan obrolan Ashanty dan Aurel. Namun, si anak mengaku belum serius untuk mengakhiri masa lajangnya lebih cepat.
"Itu bercandaan saja. Aku memang mau nikah muda, tapi nggak sekarang juga. Nanti sekitar umur 25an lah," pungkas Aurel.(Jul/Mer)
Ini Alasan Aurel Hermansyah Kepikiran Nikah Muda
Isu Aurel ingin nikah muda muncul ketika Ashanty mengunggah foto di Instagram baru-baru ini.
diperbarui 04 Des 2014, 12:20 WIBDiterbitkan 04 Des 2014, 12:20 WIB
Pria bernama Tommy Rumengan beberapa kali memposting fotonya bersama Aurel Hermansyah ke akun Instagram-nya. (instagram.com/tommyrumengan)
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Hukum Wanita Lantunkan Sholawat dengan Merdu dan Didengarkan Pria, Simak Penjelasan Buya Yahya
Apa Itu Story Line: Panduan Lengkap Memahami dan Membuat Alur Cerita yang Memikat
UMP Jakarta 2025, Alami Kenaikan Hingga Rp329.379
Ratusan iPhone 16 dari Batam Dimusnahkan di Bandara Soekarno-Hatta
Bunker, Pamflet, dan Panduan: Negara Nordik dan Jerman Siapkan Warganya Hadapi Perang
Jangan Sepelekan, Ini 6 Bahaya Melewatkan Sarapan Pagi
Faktor Kekalahan PDIP di Kandang Banteng
30 November Memperingati Hari Apa? Kemerdekaan Barbados hingga Pengusiran Yahudi dari Negara-Negara Arab
Resep Nasi Kebuli Ayam yang Lezat dan Mudah Dibuat di Rumah
Ashghar Azizi Siap Unjuk Gigi di Asian Esports Games, Bidik Gelar Juara eFootball Mobile!
Nilai Transaksi Kripto Indonesia Capai Rp 475,13 Triliun hingga Oktober 2024
Harga Emas Antam Terbaru, Simak Rinciannya di Sini!