B2ST biasanya tampil dengan image cool dan mempesona di hadapan pulik. Namun kali ini B2ST terlihat berbeda ketika bertemu dengan anak-anak penyandang cacat. Seperti apa reaksinya?
B2ST menjadi tamu spesial dalam acara kelulusan anak penyandang cacat di sebuah rumah sakit di Seoul, Korea Selatan. Rupanya kehadiran B2ST sebagai perwakilan dari CUBE Entertainment--agensi yang menaungi B2ST--untuk acara tersebut.
Di sana, B2ST merasa terhenyak dengan kondisi anak-anak penyandang cacat. Meski memiliki keterbatasan fisik, B2ST kagum dengan semangat anak-anak tersebut dalam menggapai cita-citanya.
Personel B2ST mengaku senang dengan acara ini. Yoseob dan kawan-kawan bisa bertemu dan memaknai hidup ketika bertemu dengan penyandang cacat. B2ST memberikan anak-anak tersebut sedikit hiburan, dengan membagikan bingkisan, dilansir dari Allkpop, Jumat (21/2/2014).
B2ST dengan pesonanya berhasil menghibur anak-anak penyandang cacat tersebut. Senyuman mereka membuat B2ST lega karena merasa berguna bagi anak-anak yang hampir seluruh hidupnya harus menggunakan kursi roda.
Sementara itu, B2ST akan mempersiapkan konser terbarunya di beberap kota di Jepang. Aksi B2ST ini dilakukan untuk penggemarnya yang merindukan aksi mereka.(Des)
Baca juga:
Film Olahraga Vancouver no Asahi Tarik 2 Aktor Muda Tampan
Dianggap Playboy, Leonardo DiCaprio Belum Berencana Menikah
Simon Cowell Tak Sabar Ajak Si Bayi Naik Pesawat Terbang
B2ST Terharu Bertemu dengan Penyandang Cacat
B2ST terharu ketika bertemu dengan anak-anak penyandang cacat. Seperti apa reaksinya?
Diperbarui 21 Feb 2014, 21:50 WIBDiterbitkan 21 Feb 2014, 21:50 WIB
Advertisement
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
POPULER
1 2 3 InternasionalPaus Fransiskus Meninggal Dunia pada Usia 88 Tahun
4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Prabowo dan Seskab Teddy Kirim Karangan Bunga untuk Paus Fransiskus di Gedung Kedubes Vatikan Jakarta
Fadli Zon Hadiri Gala Premiere Film Perang Kota Dibintangi Ariel Tatum, Ulas Pilot Project Matching Fund
5 Inspirasi Model Gamis Syar'i yang Adem dan Ringan April 2025
Temukan 3 Perbedaan Gambar Ilmuwan Bereksperimen Ini, Coba dalam 39 Detik
Harga Emas Antam Tembus Rp 2 Juta, Lagi-lagi Cetak Rekor Termahal
Paus Fransiskus Tutup Usia: Dunia Berduka, Palestina Kehilangan Teman Setia
Harga Resmi Terbaru 4 Varian Yamaha Aerox 2025
8 Model Gamis Kaftan untuk Acara Formal atau Pesta, Inspirasi Cantik 2025
Pesona Angie Melchum, Miss Supranational Meksiko 2025 yang Bakal Bersaing Dimahkotai Harashta Haifa Zahra
IHSG Dibuka Bergerak Melawan Bursa Asia
5 Contoh Gambar Model Rambut Tipis Anak Laki-laki
AHY-Menhub Sepakat Bandara Kertajati Punya Pusat Perawatan Pesawat Jumbo