5 Potret Ady Setiawan saat Latihan Bersama Timnas, Gelandang Persebaya

Mengintip aksi Ady Setiawan saat berlatih bersama Timnas Indonesia.

oleh Putra Marenda diperbarui 19 Mei 2021, 15:10 WIB
Diterbitkan 19 Mei 2021, 15:10 WIB
5 Potret Ady Setiawan saat Latihan Bersama Timnas, Gelandang Persebaya
5 Potret Ady Setiawan saat Latihan Bersama Timnas, Gelandang Persebaya (sumber: Instagram/23adysetiawan)

Liputan6.com, Jakarta Tim Nasional Indonesia sedang menjalani latihan di Dubai, Uni Emirat Arab. Timnas melakukan persiapan jelang laga kualifikasi Piala Dunia 2022. Ada 28 pemain yang dibawa ke UEA oleh pelatih Shin Tae-yong. Dari 28 nama pemain, Ady Setiawan mencuri perhatian publik.

Ya, gelandang tengah Persebaya Surabaya ini sangat dinantikan penampilannya bersama timnas. Seperti diketahui, Ady Setiawan baru kali ini berhasil menembus skuad Garuda. Debut Ady Setiawan berjersey timnas sangat dinantikan oleh banyak pihak.

Keberhasilan Ady Setiawan tembus skuad timnas dikarenakan ia tampil apik di laga Piala Menpora 2021 bersama Persebaya. Ady merupakan gelandang pekerja keras yang selalu totalitas dalam bertanding. Kengototan gelandang Bajul Ijo ini nyatanya membuat Shin Tae-yong meliriknya.

Penasaran kan melihat aksi Ady Setiawan saat berlatih bersama timnas Indonesia? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, potret Ady Setiawan saat berlatih bersama timnas Indonesia, Rabu (19/5/2021).

1. Ady Setiawan terlihat begitu serius saat jalani internal game di sesi latihan timnas.

5 Potret Ady Setiawan saat Latihan Bersama Timnas, Gelandang Persebaya
5 Potret Ady Setiawan saat Latihan Bersama Timnas, Gelandang Persebaya (sumber: Instagram/hafid_kecenk17)

2. Kengototan gelandang Bajul Ijo ini membuat Shin Tae-yong melirik Ady Setiawan untuk menjadi jendral di lini tengah.

5 Potret Ady Setiawan saat Latihan Bersama Timnas, Gelandang Persebaya
5 Potret Ady Setiawan saat Latihan Bersama Timnas, Gelandang Persebaya (sumber: Instagram/23adysetiawan)

3. Ady Setiawan selalu mengikuti latihan timnas dengan amat serius.

5 Potret Ady Setiawan saat Latihan Bersama Timnas, Gelandang Persebaya
5 Potret Ady Setiawan saat Latihan Bersama Timnas, Gelandang Persebaya (sumber: Instagram/23adysetiawan)

4. Keseriusan Ady Setiawan terlihat saat memperhatikan intruksi pelatih saat latihan.

5 Potret Ady Setiawan saat Latihan Bersama Timnas, Gelandang Persebaya
5 Potret Ady Setiawan saat Latihan Bersama Timnas, Gelandang Persebaya (sumber: Instagram/23adysetiawan)

5. Ady Setiawan akan siap tampil dengan totalitas saat dipercaya pelatih untuk bermain di timnas Indonesia.

5 Potret Ady Setiawan saat Latihan Bersama Timnas, Gelandang Persebaya
5 Potret Ady Setiawan saat Latihan Bersama Timnas, Gelandang Persebaya (sumber: Instagram/23adysetiawan)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Live Streaming

Powered by

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya