VIDEO: Sejumlah Pihak Dipanggil TGIPF untuk Klarifikasi Terkait Tragedi Kanjuruhan

TGIPF Tragedi Kanjuruhan memanggil sejumlah pihak untuk memberikan klarifikasi di Kantor Kemenko Polhukam Jakarta pada Selasa (11/10) sore. Hasil temuan TGIPF akan segera diserahkan ke Presiden Jokowi.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 12 Okt 2022, 08:54 WIB
Diterbitkan 12 Okt 2022, 08:54 WIB

Liputan6.com, Jakarta TGIPF Tragedi Kanjuruhan memanggil sejumlah pihak untuk memberikan klarifikasi di Kantor Kemenko Polhukam Jakarta pada Selasa (11/10) sore. Hasil temuan TGIPF akan segera diserahkan ke Presiden Jokowi.

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya