VIDEO: Ridwan Kamil Menyatakan Ribuan Santri Al Zaytun akan Diambil Alih Kementerian Agama

Di tengah proses investigasi Pondok Pesantren Al Zaytun, Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, menyatakan ribuan santrinya akan diambil alih Kementerian Agama. Para santri dipastikan tetap belajar, tapi sesuai dengan kurikulum yang sudah disepakati.

oleh Fadjriah Nurdiarsih diperbarui 07 Jul 2023, 16:45 WIB
Diterbitkan 07 Jul 2023, 16:45 WIB

Liputan6.com, Jakarta Di tengah proses investigasi Pondok Pesantren Al Zaytun, Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil, menyatakan ribuan santrinya akan diambil alih Kementerian Agama. Para santri dipastikan tetap belajar, tapi sesuai dengan kurikulum yang sudah disepakati.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya