Carut-marut Program, Ratusan Transmigran Mengungsi

Setidaknya 163 transmigran swakarsa asal Jawa Tengah, Jawa Timur dan Yogyakarta terpaksa mengungsi ke kantor Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kalimantan Timur di Samarinda, akibat carut marutnya program transmigrasi.

oleh budi.iswara diperbarui 20 Jul 2011, 00:34 WIB
Diterbitkan 20 Jul 2011, 00:34 WIB
Setidaknya 163 transmigran swakarsa asal Jawa Tengah, Jawa Timur dan Yogyakarta terpaksa mengungsi ke kantor Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kalimantan Timur di Samarinda, akibat carut marutnya program transmigrasi.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya