Kondisi Si Manusia Paku Terus Membaik

Supiyati, perempuan yang tubuhnya dipenuhi paku dan jarum, hingga sekarang masih memulihkan diri di rumah sakit di yogyakarta. Selama sepekan di rumah sakit, 107 benda logam dikeluarkan dari tubuhnya.

oleh andiyanto diperbarui 05 Okt 2012, 09:39 WIB
Diterbitkan 05 Okt 2012, 09:39 WIB
Supiyati, perempuan yang tubuhnya dipenuhi paku dan jarum, hingga sekarang masih memulihkan diri di rumah sakit di yogyakarta. Selama sepekan di rumah sakit, 107 benda logam dikeluarkan dari tubuhnya.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya