Badan POM Sita Makanan dan Minuman Impor

Badan POM menyita ratusan jenis makanan serta minuman impor yang tak memiliki ijin edar di Indonesia dari dua toko serba ada di kawasan Kebayoran Baru dan Kemang, Jaksel. Di Tangerang Selatan, Banten, hasil razia menunjukkan bahan makanan yang mengandung pengawet dan pewarna berbahaya.

oleh budi.iswara diperbarui 01 Agu 2012, 06:33 WIB
Diterbitkan 01 Agu 2012, 06:33 WIB
Badan POM menyita ratusan jenis makanan serta minuman impor yang tak memiliki ijin edar di Indonesia dari dua toko serba ada di kawasan Kebayoran Baru dan Kemang, Jaksel. Di Tangerang Selatan, Banten, hasil razia menunjukkan bahan makanan yang mengandung pengawet dan pewarna berbahaya.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya