Ayo Coba, Astra Daihatsu Motor Buka Lowongan untuk 14 Posisi

Astra Daihatsu Motor membuka lowongan kerja untuk 14 posisi sekaligus yang dibuka hingga 31 Desember 2019.

oleh Fitriana Monica Sari diperbarui 24 Okt 2019, 07:00 WIB
Diterbitkan 24 Okt 2019, 07:00 WIB
Lowongan Pekerjaan
Ilustrasi Foto Lowongan Kerja (iStockphoto)

Liputan6.com, Jakarta Apa Anda sedang mencari pekerjaan atau ingin mencoba pekerjaan baru? Kabar baik karena PT Astra Daihatsu Motor atau yang lebih dikenal dengan nama ADM kembali membuka lowongan kerja terbaru.

Kali ini, Astra Daihatsu Motor membuka lowongan kerja untuk banyak posisi, yakni 14 posisi sekaligus. Pendaftaran lowongan kerja dibuka hingga 31 Desember 2019.

Sekadar informasi, Astra Daihatsu Motor merupakan Agen Pemegang Merek Daihatsu di Indonesia dan produsen kendaraan merek Daihatsu/Toyota, dan komponen serta bisnis terkait.

Mengutip laman rekrutmen Astra Daihatsu Motor, berikut posisi yang disediakan dan tata cara pendaftaran lowongan kerja tersebut:

Posisi yang Disediakan:

1. Supervisor Accounting & Control

2. Supervisor Business Operation

3. Supervisor Body

4. Supervisor Internal Audit & Risk Management

 

Selanjutnya

Lowongan Pekerjaan
Ilustrasi Foto Lowongan Kerja (iStockphoto)

5. Supervisor Corporate Information Technology

6. Supervisor Finance

7. Supervisor General Affairs

8. Supervisor Human Resources - Production Training Center

 

Selanjutnya

Lowongan Pekerjaan
Ilustrasi Foto Lowongan Kerja (iStockphoto)

9. Supervisor Human Resources - Industrial Relation

10. Supervisor R&D - Industrial Design

11. Supervisor Press

12. Supervisor Production

 

Selanjutnya

Lowongan Pekerjaan
Ilustrasi Foto Lowongan Kerja (iStockphoto)

13. Supervisor Production Engineering

14. Supervisor Technical Services

Tata Cara Pendaftaran:

Jika Anda tertarik dan memenuhi persyaratan perusahaan, silakan segera melakukan pendaftaran secara online di sini 

Jangan lupa log in terlebih dahulu sebelum apply

Ingat, pendaftaran lowongan kerja hanya dibuka hingga 31 Desember 2019.

Selamat mencoba lowongan kerja tersebut dan semoga sukses!

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya