Liputan6.com, Jakarta - Manchester United (MU) dikabarkan sedang mempertimbangkan pelatih Timnas Italia Roberto Mancini sebagai pengganti Ole Gunnar Solskjaer. Ini dilakukan jika Setan Merah memutuskan memecat manajer asal Norwegia itu.
Seperti diberitakan sebelumnya, masa depan Solskjaer di MU masih jauh dari aman. Bahkan, sejumlah nama calon pengganti Solskjaer mulai mengemuka.
Baca Juga
Top 3 Berita Bola: Ingin Reuni dengan Amorim, Pemain PSG Ini Ngotot Ingin Gabung ke Manchester United
Top 3 Berita Bola: Survei Ungkap Suporter Indonesia Sudah Kecewa dengan Kinerja Shin Tae-yong Sebelum Dipecat
Top 3 Berita Bola: Alex Pastoor Terima Tawaran Timnas Indonesia usai Rehat, Singgung Uang Pensiun Sebagai Alasan
Mulai dari Mauricio Pochettino hingga Julian Nagelsmann telah dikaitkan dengan posisinya di MU. Tapi, menurut Tuttosport, Roberto Mancini juga dikagumi oleh klub Liga Inggris tersebut.
Advertisement
Laporan tersebut mengklaim pekerjaan mantan manajer Manchester City itu dengan Timnas Italia telah membuat MU terkesan. Karenanya, juru taktik berusia 55 tahun tersebut bisa dipertimbangkan jika ada pergantian pelatih.
Berita tentang MU pertimbangkan Roberto Mancini sebagai pengganti Solskjaer menjadi yang terpopuler di kanal Bola Liputan6.com dalam 24 jam terakhir. Berikut 3 berita bola terpopuler.
Â
Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini
1. Kagumi Performanya di Liga Inggris, MU Pertimbangkan Jadi Calon Pengganti Solskjaer
Manchester United (MU) dikabarkan sedang mempertimbangkan pelatih Timnas Italia Roberto Mancini sebagai pengganti Ole Gunnar Solskjaer. Ini dilakukan jika Setan Merah memutuskan memecat manajer asal Norwegia itu.
Selengkapnya baca di sini.
Â
Advertisement
2. Banyak Masalah, Inilah Prediksi Susunan Pemain MU vs West Brom di Liga Inggris
Manchester United (MU) dan klub-klub Liga Inggris lainnya kembali akan bertanding akhir pekan ini. Sebelumnya, mereka untuk sementara berhenti berkompetisi lantaran para pemain harus membela tim nasional masing-masing di laga internasional dan UEFA Nations League.
Selengkapnya baca di sini.
Â
3. Krisis Bek AC Milan Sudah Berakhir
Pelatih AC Milan Stefano Pioli mengalami krisis bek di awal musim ini. Cuma Alessio Romagnoli dan Simon Kjaer yang benar-benar fit.
AC Milan harus kehilangan Leo Duarte dan Matteo Gabbia setelah positif Covid-19. Sementara Mateo Musacchio absen karena cedera pergelangan kaki.
Selengkapnya baca di sini.
Â
Advertisement