Liputan6.com, Jakarta Di masa lalu, kepandaian seseorang hanya diukur menurut IQ. Namun demikian, perkembangan psikologi mengungkapkan ada 8 jenis kecerdasan yang unik namun saling mendukung dalam kemampuan manusia bernalar.
Baca Juga
Advertisement
Salah satunya adalah kecerdasan visual spatial yang berkaitan dengan pemahaman ruang, seperti yang dicirikan oleh murid di Malaysia ini.
Seorang guru dari Malaysia bernama Balqis Sidiqia membagikan hasil karya muridnya di kelas 6 yang memukau. Wanita berkerudung tersebut menceritakan bahwa sang murid biasa saja di bidang akademik. Namun muridnya sering meluangkan waktu untuk membuat sketsa.
"Salah seorang murid tahun 6 saya, akademiknya mungkin biasa sahaja, kelas terakhir tapi korang tengoklah bakat dia ni. Talented dan kreatif berseni. Dia boleh lukis kartun kegemarannya sebijik-sebijik. Kagum dengan beliau." tulis @balqissidiqia.
Murid laki-laki bernama Haiqal Iskandar tersebut membuat sketsa tokoh kartun di TV dan film. Tidak hanya itu, ia juga menciptakan karakter animasi sendiri. Hasil karyanya begitu rapi dan detail.
Banyak orang yang menyemangati sang guru untuk membimbing muridnya. Warganet mengatakan gambar bocah SD tersebut membuktikan bahwa ia berbakat menggambar.
"Dari personal experience saya yg mmg banyak lukis komik2 masa sekolah rendah, saya harap cikgu boleh bagi dia sokongan dan motivasi utk sentiasa melukis... he is so talented Hopefully bakat itu akan menjadi pembawa rezeki dia bila dh dewasa," cuitan @anisdiananana.
Penasaran seperti apa karya Haiqal Iskandar? Yuk simak fotonya berikut dilansir dari Twitter @BalqisSidiqia.
Â
1. Sketsa Haiqal Iskandar di buku tulisnya
Advertisement
2. Ia mampu membuat beragam karakter yang ekspresif
3. Gambarnya tampak lucu dan begitu hidup
Advertisement
4. Gambar Godzila dan kawan-kawan
5. Komik doraemon yang rapi abis
Advertisement
6. Imajinasinya luar biasa ya
7. Ia mampu membuat sketsa yang beragam
Advertisement
8. Haiqal Iskandar dan buku kumpulan sketsanya
Reporter:
Kurnia Putri Utomo
Sumber: Brilio.net
Saksikan Video Pilihan di Bawah Ini: