Trik Mudah Hilangkan Rekatan Lem Super pada Tangan dalam Sekejap

Tak banyak yang tahu, begini cara mudah hilangkan rekatan lem di tangan.

oleh Camelia diperbarui 16 Sep 2019, 19:00 WIB
Diterbitkan 16 Sep 2019, 19:00 WIB
hilangkan rekatan lem super
foto: Twitter/@brotherjambang

Liputan6.com, Jakarta - Dalam kehidupan sehari-hari, kamu tentu pernah menggunakan lem super untuk merekatkan sesuatu. Lem super atau yang dikenal dengan super glue memang kerap digunakan lantaran bisa digunakan untuk berbagai keperluan.

Ya, kamu bisa memperbaiki berbagai benda dalam berbagai bidang seperti elektronik, fashion item seperti sepatu, dan lainnya.

 

Mengira Istri Selingkuh, Suami Tega Lem Vagina Istri
Mengira sang istri berselingkuh, seorang pria di Afrika Selatan tega menempatkan lem super kuat (superglue) di vagina istrinya.

Namun, kamu nampaknya harus berhati-hati ketika menggunakan lem super ya. Pasalnya lem super kerap kali membuat jari-jari kamu merekat satu sama lain.

Tentu bukanlah hal yang mudah untuk menghilangkan rekatan lem super pada tangan. Kamu tidak bisa mengatasinya hanya dengan mencuci tangan saja.

Saksikan video pilihan di Bawah Ini:

Garam

Ilustrasi Garam
Ilustrasi Garam (iStockphoto)​

Namun jangan khawatir, pasalnya ada cara yang sangat mudah yang bisa kamu lakukan untuk menghilangkan rekatan lem super pada tangan yaitu menggunakan garam.

Hal ini bisa kamu lihat dari unggahan seorang warganet dengan akun Twitter @brotherjambang. Melalui video berdurasi 20 detik, dirinya memperlihatkan bagaimana garam bisa dengan mudah mengembalikan jari yang merekat karena lem super.

Caranya mudah

Mengapa garam?

hilangkan rekatan lem super
foto: Twitter/@brotherjambang

Penjelasan ilmiah mengapa garam bisa menghilangkan rekatan lem super dengan sangat mudah lantaran kandungan pada lem super hanya bisa mengikat ke permukaan yang lembab, sementara garam menyerap kelembaban pada permukaan kulit.

Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Tag Terkait

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya