VIDEO: Bus Pembawa Turis Jerman Terguling, 29 Tewas

Bus turis Jerman terguling dari bukit dan hantam sebuah rumah warga di Portugal. Sedikitnya 29 orang dilaporkan tewas akibat kecelakaan ini.

oleh Gautama Adianto diperbarui 20 Apr 2019, 09:00 WIB
Diterbitkan 20 Apr 2019, 09:00 WIB

Liputan6.com, Jakarta Bus turis Jerman terguling dari bukit dan hantam sebuah rumah warga di Portugal. Sedikitnya 29 orang dilaporkan tewas akibat kecelakaan ini.

 

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya