Liputan6.com, Depok Ketika hadir dalam sebuah acara, tak sedikit di antara kita yang sering mendapatkan pertanyaan kapan nikah, kapan lulus, kapan punya anak, dan kapan kembali memiliki anak? Menurut Psikolog Klinis sekaligus Seksolog, Baby Jim Aditya, rasa ingin tahu terhadap urusan orang lain membuat kita tidak dapat menghindari pertanyaan yang membuat kuping ini panas.
"Karena rasa ingin tahu terhadap urusan orang lain yang mendalam, maka lahirlah Kepo Society, yang tak dapat dihindari begitu saja," kata Baby dalam acara `Diskusi Buku: Sesuai Kata Hati, Wacana Klasik Kehidupan Waria` di Ruang Kelas Fakultas Hukum, Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat, Sabtu (28/2/2014)
Selain itu, lanjut Baby Jim Aditya, masyarakat di Indonesia diminta untuk kuat dengan menjalani hidup dalam pandangan sosial yang tidak akan pernah berakhir. Sifat-sifat seperti ini, sudah terjadi sejak lama, dan semakin menggila beberapa tahun belakangan ini.
Bahkan, menurut dia, orang yang ingin banyak tahu tentang kehidupan orang lain, sedang mengalami ketidaktahuan tentang siapa dirinya yang sebenarnya."Kita hidup dalam norma heteroseksual yang membuat kita sendiri tidak bisa lepas dari hal-hal seperti ini. Jadi, hadapi saja, karena sampai kapan pun tak akan pernah selesai," kata dia menerangkan.
`Kepo Society` Lahir Karena Ingin Tahu Urusan Orang Lain
Rasa ingin tahu terhadap urusan orang lain membuat lahirnya kepo society.
diperbarui 01 Mar 2014, 10:00 WIBDiterbitkan 01 Mar 2014, 10:00 WIB
Advertisement
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Ini Pemenang Aplikasi Pemesanan Perjalanan Terbaik di Asia versi World Travel Tech Awards 2024
Cara Efektif Mengatasi Diare pada Anak, Makanan yang Harus Ibu Berikan
Profil Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Pilkada Gorontalo 2024
Jokowi Masih Cawe-cawe di Pilkada 2024, Pengaruhnya Masih Signifikan?
Tips Diet Sehat: Panduan Lengkap Menurunkan Berat Badan dengan Aman
Bidik Posisi Manajer Permanen Timnas Inggris, Lee Carsley Pilih Bertahan di FA
Tim Pemenangan RIDO Sebut Ada Dugaan Pembagian Sembako dan Amplop Secara Masif oleh Paslon Lain di Masa Tenang
Nonton Teaser Series Waktu Kedua: Kisah Cinta Kimberly Ryder dan Jerome Kurnia yang Terhalang
Tanda-Tanda Retinoblastoma pada Anak Sejak Dini
Turun Gunungnya Jokowi Disebut Ada Kaitannya untuk Kepentingan Politik di 2029
Arti Mimpi Memeluk Wanita dari Belakang: Makna Tersembunyi di Balik Pelukan
Tok, Proyek Migas UCC Tangguh Kantongi Investasi Rp 110 Triliun