6 Gaya Kasual Gisela Cindy di Kanada, Tampil Stylish

Gisela Cindy kini sedang menetap di Vancouver, Kanada.

oleh Mardella Savitri Murtisari diperbarui 09 Apr 2021, 13:00 WIB
Diterbitkan 09 Apr 2021, 13:00 WIB
Gaya Kasual Gisela Cindy di Kanada, Tampil Stylish
Gaya Kasual Gisela Cindy di Kanada, Tampil Stylish. (Sumber: Instagram/giselacindy12)

Liputan6.com, Jakarta Setelah lama tak muncul di layar kaca, ternyata Gisela Cindy saat ini sedang menempuh pendidikan di Kanada. Adik dari Gracia Indri ini ternyata sudah menetap di Kanada sejak tahun 2012.

Selama delapan tahun di Kanada, Gisela tentu mendapatkan banyak pengalaman karena hanya seorang diri saja di negeri orang. Tak hanya fokus belajar, namun Gisela juga mengaku sempat bekerja sebagai pelayan toko baju untuk mendapatkan uang jajan.

Perempuan kelahiran 1 Desember 1994 ini juga mengaku mengalami perlakuan rasis karena ia merupakan minoritas di sana. Kendati demikian, tentu hal tersebut tidak menyurutkan semangat Gisela Cindy dalam menuntut ilmu.

Berikut ini merupakan potret gaya kasual Gisela Cindy selama di Kanada, yang telah dirangkum dari berbagai sumber oleh Liputan6.com, Jumat (9/4/2021).

1. Tampil simple dengan kemeja putih dan celana hitam, Gisela Cindy terlihat stylish.

Gaya Kasual Gisela Cindy di Kanada, Tampil Stylish. (Sumber: Instagram/giselacindy12)
Gaya Kasual Gisela Cindy di Kanada, Tampil Stylish. (Sumber: Instagram/giselacindy12)

2. Kenakan jumpsuit berwarna orange bermotif garis membuat perempuan berusia 26 tahun ini nampak makin jenjang.

Gaya Kasual Gisela Cindy di Kanada, Tampil Stylish. (Sumber: Instagram/giselacindy12)
Gaya Kasual Gisela Cindy di Kanada, Tampil Stylish. (Sumber: Instagram/giselacindy12)

3. Sesekali, adik dari Gracia Indri ini pun mengenakan dress berwarna putih, membuatnya nampak menawan.

Gaya Kasual Gisela Cindy di Kanada, Tampil Stylish. (Sumber: Instagram/giselacindy12)
Gaya Kasual Gisela Cindy di Kanada, Tampil Stylish. (Sumber: Instagram/giselacindy12)

4. Mengenakan jeans dan atasan berwarna putih membuat Gisela nampak stylish meskipun sedang santai.

Gaya Kasual Gisela Cindy di Kanada, Tampil Stylish. (Sumber: Instagram/giselacindy12)
Gaya Kasual Gisela Cindy di Kanada, Tampil Stylish. (Sumber: Instagram/giselacindy12)

5. Tak hanya tampil feminin, kadang kala perempuan kelahiran tahun 1994 ini juga mengenakan ripped jeans.

Gaya Kasual Gisela Cindy di Kanada, Tampil Stylish. (Sumber: Instagram/giselacindy12)
Gaya Kasual Gisela Cindy di Kanada, Tampil Stylish. (Sumber: Instagram/giselacindy12)

6. Potret Gisela Cindy saat mengubah warna rambutnya menjadi pirang, curi perhatian.

Gaya Kasual Gisela Cindy di Kanada, Tampil Stylish. (Sumber: Instagram/giselacindy12)
Gaya Kasual Gisela Cindy di Kanada, Tampil Stylish. (Sumber: Instagram/giselacindy12)
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya