7 Kebersamaan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah dengan Keluarga, Penuh Kenangan

Kebersamaan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah dengan keluarga telah tinggal kenangan.

oleh Dyah Mulyaningtyas diperbarui 05 Nov 2021, 10:45 WIB
Diterbitkan 05 Nov 2021, 10:45 WIB
7 Kebersamaan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah dengan Keluarga, Penuh Kenangan
Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah (Sumber: Instagram/@puput_soedrajat/@bibliss)... Selengkapnya

Liputan6.com, Jakarta Kabar duka kembali menyelimuti dunia hiburan Tanah Air. Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah meninggal dunia setelah mengalami kecelakaan maut di ruas tol Nganjuk, Kamis (4/11/2021). Kepergian pasangan selebriti untuk selama-lamanya ini tentu menyisakan duka mendalam bagi penggemar dan sahabat.

Terutama keluarga Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah. Awal November ini menjadi bulan terberat bagi keluarga Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah. Terlebih, keduanya dikenal kerap menghabiskan waktu bersama dengan keluarga di waktu luangnya.

Mulai dari liburan bareng keluarga hingga malam sebelum kepergiannya, mereka merayakan ulang tahun sang adik Fuji. Kini tangis keluarga pecah saat melepas kepergian Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah, Jumat (5/11/2021).

Kini kebersamaan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah dengan keluarga telah tinggal kenangan. Berikut 7 potret kebersamaan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah dengan keluarga, dirangkum Liputan6.com dari berbagai sumber, Jumat (5/11/2021).

1. Momen foto keluarga Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah di hari pernikahannya pada Januari 2020.

7 Kebersamaan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah dengan Keluarga, Penuh Kenangan
Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah (Sumber: Instagram/@puput_soedrajat)... Selengkapnya

2. Pasangan selebriti ini dan keluarganya pun tampak begitu kompak di berbagai kesempatan.

7 Kebersamaan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah dengan Keluarga, Penuh Kenangan
Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah (Sumber: Instagram/@bibliss)... Selengkapnya

3. Saat Vanessa Angel melahirkan putra pertamanya, ia pun dijenguk oleh sang ayah dan ibu sambungnya.

7 Kebersamaan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah dengan Keluarga, Penuh Kenangan
Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah (Sumber: Instagram/@puput_soedrajat)... Selengkapnya

4. Keduanya juga merayakan ulang tahun ibunda Bibi Ardiansyah, penuh kehangatan.

7 Kebersamaan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah dengan Keluarga, Penuh Kenangan
Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah (Sumber: Instagram/@dewizuhriati)... Selengkapnya

5. Semasa hidupnya, Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah selalu meluangkan waktu untuk berkumpul dengan keluarga.

7 Kebersamaan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah dengan Keluarga, Penuh Kenangan
Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah (Sumber: Instagram/@dewizuhriati)... Selengkapnya

6. . Dalam momen apapun Vanessa dan Bibi acapkali melibatkan sang adik untuk ikut berpartisipasi.

7 Kebersamaan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah dengan Keluarga, Penuh Kenangan
Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah (Sumber: Instagram/@fransfaisal_)... Selengkapnya

7. Momen bahagia perayaan ulang tahun Gala Sky Ardiansyah ke-1 tahun, penuh kenangan.

7 Kebersamaan Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah dengan Keluarga, Penuh Kenangan
Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah (Sumber: Instagram/@dewizuhriati)... Selengkapnya
Lanjutkan Membaca ↓
Loading

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya