VIDEO: Kebakaran di Tangerang, Petugas Kesulitan Mencari Sumber Air

Kebakaran melanda lokasi penampungan ribuan ban bekas di Kabupaten Tangerang.

oleh Aribowo Suprayogi Diperbarui 18 Sep 2017, 13:07 WIB
Diterbitkan 18 Sep 2017, 13:07 WIB

Liputan6.com, Jakarta

Kebakaran melanda lokasi penampungan ribuan ban bekas di Tangerang. Lokasi yang jauh dari permukiman membuat petugas sulit mendapatkan air. Diduga penyebab kebakaran adalah adanya sekelompok orang yang membakar sampah di dekat lokasi.

Video Pilihan Hari Ini

EnamPlus

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya